JAKARTA, RADARBENGKULUONLINE.COM – Jasa Raharja berhasil meraih penghargaan dalam ajang Indonesia’s Popular Digital Product Awards 2023 (Financial Industry) yang diselenggarakan The Iconomics, di Jakarta, Jumat (17/02/2023).
Dalam ajang tahunan itu, Jasa Raharja meraih penghargaan sebagai Indonesia’s Popular Digital Product 2023, kategori E-Claim asuransi sosial. Apresiasi tersebut diterima oleh Kepala Divisi Teknologi Informasi dan Komunikasi Jasa Raharja, Dwi Sasono, mewakili Direksi Jasa Raharja. BACA JUGA:Dua Rumah dan Satu Mobil Terbakar BACA JUGA:Kemenkumham Bengkulu Ajak Pelaku Usaha Daftarkan Merek, Ini Manfaatnya Direktur Manajemen Risiko dan Teknologi Informasi Jasa Raharja Amos Sampetoding mengatakan, bahwa penghargaan tersebut merupakan salah satu cerminan dari keberhasilan transformasi digital yang telah dilakukan Jasa Raharja dalam beberapa tahun terakhir. “Digitalisasi proses bisnis adalah salah satu concern kami dalam memberikan pelayanan optimal kepada masyarakat,” ujar Amos. Amos menyampaikan, bahwa salah satu keberhasilan Jasa Raharja mempertahankan eksistensi dalam industri asurasi nasional, adalah dengan terus berupaya menghadirkan berbagai terobosan inovasi digital. “Inovasi dan kolaborasi adalah salah satu upaya kami untuk dapat menghadapi tantangan zaman,” ujarnya. BACA JUGA:Lahan PTPN VII Terlantar, Masyarakat Manfaatkan untuk Bercocok Tanam Atas penghargaan tersebut, Amos menyampaikan terima kasih serta apresiasi tinggi kepada seluruh Insan Jasa Raharja yang berhasil menjalankan inovasi ini, apresiasi terima kasih juga di berikan kepada pihak penyelenggara atas penghargaan ini. “Tentunya penghargaan ini memicu kami untuk lebih adaptif dan terus menghadirkan terobosan-terobosan baru untuk meningkatkan kinerja perusahaan, yang akan bermuara pada peningkatan pelayanan,” ungkapnya.Jasa Raharja Raih Penghargaan Indonesia’s Popular Digital Product 2023 dari The Iconomics
Selasa 21-02-2023,21:32 WIB
Reporter : rls
Editor : radar
Tags : #pt. jasa raharja
#penghargaan
#kinerja perusahaan
#jasa raharja
#inovasi digital
#digital product 2023
#digital
#apresiasi
Kategori :
Terkait
Kamis 21-11-2024,18:30 WIB
Kembangkan Desa Wisata Berkeselamatan, Jasa Raharja Luncurkan Program Beta-JR di Desa Karangrejek
Selasa 12-11-2024,15:04 WIB
Rivan A. Purwantono: Korban Tabrakan Beruntun Tol Cipularang Dapat Pelayanan Terbaik di RS Abdul Radjak
Senin 11-11-2024,20:38 WIB
Jasa Raharja Menjamin Seluruh Korban Tabrakan Beruntun di Tol Cipularang
Senin 11-11-2024,18:08 WIB
Jasa Raharja dan Satlantas Polres Gelar Sosialisasi Tata Tertib Belalu Lintas di SMAN 1 Bengkulu Utara
Sabtu 09-11-2024,14:51 WIB
Pembina Samsat Tingkat Nasional Bahas Optimalisasi Target Kepatuhan Pajak Kendaraan Bermotor 2024
Terpopuler
Kamis 21-11-2024,19:33 WIB
Samsung Galaxy Trade-In vs Apple Trade-In, Program trade-in Mana yang Lebih Menguntungkan untuk Pengguna?
Jumat 22-11-2024,08:56 WIB
Distribusi BBM ke Pertashop Sering Terlambat, HPMPI Minta DPRD Tegur Pertamina
Jumat 22-11-2024,12:30 WIB
Duaarr, Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas DPRD Mukomuko Naik Penyidikan
Jumat 22-11-2024,12:12 WIB
5 Rekomendasi Ponsel Mid-Range Terbaik dengan Performa Mewah di 2024
Jumat 22-11-2024,11:31 WIB
Dempo, Jaringan Santri Indonesia dan Thoriqoh Naqsyabandiyah Pilih Rohidin Ketimbang Helmi
Terkini
Jumat 22-11-2024,16:25 WIB
Ketua Kwarcab 0705 Seluma Buka Perjusami dan Giat Prestasi Pramuka Penggalang
Jumat 22-11-2024,14:02 WIB
Toyota Prius vs Tesla Model 3, Mobil Mana yang Lebih Efisien dan Ramah Lingkungan?
Jumat 22-11-2024,12:30 WIB
Duaarr, Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas DPRD Mukomuko Naik Penyidikan
Jumat 22-11-2024,12:19 WIB
Perbandingan Mobil Jenis SUV vs MPV, Mobil Mana yang Nyaman Dibawa ke Luar Kota?
Jumat 22-11-2024,12:12 WIB