GIRI MULYA, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Kepolisian Sektor (Polsek) Giri Mulya, Polres Bengkulu Utara, Polda Bengkulu melakukan penyaluran bantuan kemanusiaan untuk negeri di wilayah Kecamatan Giri Mulya.
BACA JUGA: Ini Dia Fokus Pemerintah Provinsi Bengkulu untuk Pembangunan Tahun 2024 Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kapolsek Giri Mulya, Iptu. Freddy Simaremare SH beserta Bhabinkamtibmas Aipda H Marpaung dan Bripka Wisnu Nugroho beberapa hari lalu. Data yang berhasil dihimpun, bantuan sosial untuk negeri telah disalurkan oleh Polsek Giri Mulya kepada 25 warga penerima bantuan. BACA JUGA:Optimis, Jalan Ibul Selesai Dikerjakan Sebelum Lebaran Baik masyarakat kurang mampu, lansia dan penderita penyakit menahun yang masing-masing penerima manfaat mendapatkan 1 (satu) paket sembako. Kapolres Bengkulu Utara, AKBP. Andy Pramudya Wardana, S. Ik. MM melalui Kapolsek Giri Mulya, Iptu. Freddy Simaremare, SH mengatakan, penyaluran bansos untuk negeri berjalan dengan lancar. "Paket sembako diberikan oleh Polres Bengkulu Utara melalui Polsek Giri Mulya 25 paket kepada masyarakat yang kurang mampu, lansia dan mengalami sakit menahun. Harapan kita ini dapat membantu masyarakat." jelasnya.Bansos Untuk Negeri Disalurkan Polsek Giri Mulya, Jumlah Penerimanya Ini
Kamis 13-04-2023,10:24 WIB
Reporter : Berlian
Editor : Yar Azza
Tags : #polres bengkulu utara
#penderita penyakit menahun
#melakukan penyaluran bantuan kemanusiaan
#masyarakat kurang mampu
#masing-masing 1 (satu) paket sembako
#lansia
#kepolisian sektor (polsek) giri mulya
#kapolsek giri mulya
#iptu. freddy simaremare sh
#di wilayah kecamatan giri mulya
#25 warga penerima bantuan
Kategori :
Terkait
Minggu 09-03-2025,03:00 WIB
Warga Ucapkan Terima Kasih, Polres Bengkulu Utara Berbagi Takjil
Kamis 06-03-2025,01:05 WIB
Unit Tipidter Polres Bengkulu Utara Lakukan Monitoring Kebutuhan Pokok
Kamis 20-02-2025,02:00 WIB
Program Prioritas Pemerintah Untuk Ketahanan Pangan Dapat Dukungan Polres Bengkulu Utara
Jumat 14-02-2025,06:00 WIB
Ini Penjelasan Polres Bengkulu Soal Penusukan Warga di Sawangan
Kamis 07-11-2024,09:01 WIB
Masih Ada Waktu, Polres Bengkulu Utara Ajak Masyarakat Manfaatkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor
Terpopuler
Rabu 12-03-2025,20:57 WIB
View Tower Bengkulu akan Dirubah Menjadi Tiang Bendera Tertinggi di Indonesia
Rabu 12-03-2025,21:40 WIB
Dana Rp 1 Triliun Disiapkan untuk Keruk Alur Pelabuhan Pulau Baai pada April 2026
Kamis 13-03-2025,04:00 WIB
Jajaran Polres Bengkulu Utara Lakukan Patroli Subuh
Kamis 13-03-2025,03:00 WIB
Lakukan Survei, Pemkab Seluma dan Telkomsel Bahas Peningkatan Konektivitas Wilayah Blankspot
Kamis 13-03-2025,00:19 WIB
Zakat Fitrah Tertinggi di Bengkulu Tengah Rp 42 Ribu, Terendah Rp 32.000
Terkini
Kamis 13-03-2025,05:00 WIB
Bupati Arie Disambut Hangat di Gunung Besar
Kamis 13-03-2025,04:00 WIB
Jajaran Polres Bengkulu Utara Lakukan Patroli Subuh
Kamis 13-03-2025,03:00 WIB
Lakukan Survei, Pemkab Seluma dan Telkomsel Bahas Peningkatan Konektivitas Wilayah Blankspot
Kamis 13-03-2025,01:00 WIB
Gubernur Bengkulu Serahkan 1 Unit Mobil Ambulance Saat Safari Ramadhan di Seluma
Kamis 13-03-2025,00:19 WIB