MANNA, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Pada liburan panjang lebaran Idul Fitri 1444 Hijriah (H) tahun 2023, kebiasaan setiap tahunnya, tempat wisata banyak dikunjungi oleh masyarakat.
Untuk itu, Dinas Perhubungan Bengkulu Selatan memita kepada Juru Parkir (Jukir) jangan naikkan tarif parkir saat lebaran. Itu nantinya bisa memicu protes dari masyarakat. BACA JUGA:Ini Dia Cara Bengkulu Selatan Hadang Kematian Ibu dan Anak "Untuk titik parkir di Bengkulu Selatan ada 18 titik yang legal. Apapun alasannya, jangan pernah menaikkan tarif parkir yang nantinya bisa dianggap spekulasi buruk yaitu pungutan liar (Pungli) parkir yang meresahkan masyarakat,"ujar Kepala Dinas Perhubungan Bengkulu Selatan, Alian SH kemarin. BACA JUGA: Kabar Gembira untuk Warga Bengkulu Selatan, Pemutihan Pajak Kendaraan Segera Dibuka Dipertegas Alian, untuk tarif parkir lebaran ini tidak ada yang berubah. Tetap seperti tarif yang lama. Sesuai Peraturan Daerah. Bahkan untuk Jukir wajib menggunakan atribut lengkap saat bertugas. Sehingga tidak ada kekhawatiran masyarakat untuk membayar. BACA JUGA:Karutan Bengkulu Farizal : Semoga Menjadi Lebih Baik Lagi, Pelayanan Tetap Dibuka Sebaiknya ikuti saja peraturan yang berlaku. Jangan mencari kesempatan sebagi ladang bisnis memanfaatkan momen saat lebaran. Karena hal itu sudah menyalahi aturan dan tidak boleh dilakukan yang nantinya bisa berakibat fatal. BACA JUGA:Nyaris Punah, Bupati Seluma Lestarikan Budaya Sekujang dan Pawai Obor Ramaikan Malam Lebaran "Apalagi di Bengkulu Selatan ini Perdanya sudah jelas. Untuk tarif parkir ditetapkan Rp 2.000 untuk kendaraan roda dua. Serta Rp 3.000 bagi kendaraan roda empat.Kalau nantinya terbukti ada pelanggaran, kami sebagai Dinas terkait tidak bertanggung jawab. Karena, untuk pengelolaan parkir itu kita pihak ketigakan,"pungkas Alian. BACA JUGA: Berburu Baju Lebaran, Jalan Soeprapto Bengkulu Dipadati PembeliTidak Berubah, Jukir Jangan Naikkan Tarif Parkir Selama Lebaran
Minggu 23-04-2023,20:28 WIB
Reporter : Fahmi
Editor : Yar Azza
Tags : #tempat wisata
#rp 3.000 bagi kendaraan roda empat
#rp 2.000 untuk kendaraan roda dua
#memita kepada juru parkir
#liburan panjang lebaran idul fitri
#kepala dinas perhubungan bengkulu selatan
#jangan naikkan tarif
#bisa memicu protes dari masyarakat
#banyak dikunjungi oleh masyarakat
#alian sh
Kategori :
Terkait
Senin 21-10-2024,03:00 WIB
Semak Belukar Air Sebakul Disulap Jadi Danau Tempat Wisata
Rabu 16-10-2024,20:45 WIB
Warga Kota Bengkulu Tidak Tertolong Lagi, Tempat Wisata Napal Jungur Telan Korban
Sabtu 05-10-2024,17:30 WIB
5 Tempat Wisata Gratis di Jakarta yang Lagi Viral dan Menarik Dikunjungi
Sabtu 05-10-2024,16:56 WIB
Mengenal Sam Poo Kong, Tempat Wisata Religi Warga Konghucu di Semarang, banyak spot foto yang indah
Terpopuler
Sabtu 23-11-2024,18:03 WIB
Dempo Jemput Kemenangan untuk Rohidin-Meriani di Pilgub Bengkulu 2024
Sabtu 23-11-2024,14:30 WIB
Honda Jazz vs Toyota Vios: Persaingan Mobil Kecil untuk Kemudahan Parkir dan Manuver di Jalan Kota
Minggu 24-11-2024,05:00 WIB
Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
Sabtu 23-11-2024,22:33 WIB
Kapolres Bengkulu: Benar Ada Kegiatan Pemeriksaan Pejabat oleh KPK
Sabtu 23-11-2024,17:27 WIB
Serap Aspirasi, Usin Sembiring Komitmen Lanjutkan Program Sejahterakan Masyarakat
Terkini
Minggu 24-11-2024,05:00 WIB
Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
Minggu 24-11-2024,04:00 WIB
Komisi II DPRD Bengkulu Selatan Dukung Penuh Program RADKSB
Minggu 24-11-2024,03:00 WIB
Bengkulu Utara Gelar Deseminasi Audit Kasus Stunting 2024
Minggu 24-11-2024,02:00 WIB
Bawaslu Bengkulu Selatan Akan Tertibkan Alat Peraga Kampanye
Minggu 24-11-2024,01:00 WIB