RADARBENGKULU, DISWAY.ID - Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP) dalam waktu dekat ini akan segera cair sebanyak empat bulan dari Januari sampai April 2023.
Kabag Ortala Setkab BS Suwito, S.Sos, MM memastikan dalam bulan Mei akan dicairkan, setidaknya bisa ditunggu sampai Minggu depan walaupun sebelumnya sempat tertunda karena beberapa hal yang harus dipenuhi. "TPP ini akan segera dicairkan. Sebab, saat ini kita telah mengantongi rekomendasi dari pemerintah pusat melalui Kementerian Keuangan (Kemenkeu) RI dan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) RI untuk pencairan TPP," kata Suwito diruangannya Jumat (05/05). Adapun alasan pencairan TPP ini sempat tertunda karena terganjal regulasi pemerintah pusat. Tetapi dengan adanya surat rekomendasi ini pihaknya menargetkan Minggu depan akan dicairkan. Nantinya setiap ASN akan menerima masing - masing empat bulan, saat ini pihaknya sedang menyusun regulasi untuk pencairan. Salah satunya yakni penerbitan Surat Keputusan (SK) Bupati BS Gusnan Mulyadi, SE, MM untuk pencairan TPP. "Untuk penerima TPP kali ini ada sebanyak 4.680 orang ASN yang terdiri dari Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan Dokter Spesialis. Dengan anggaran Rp 56 Miliar, yang akan kita keluarkan nantinya," pungkas Suwito.Infonya Minggu Ini, TPP 4.680 ASN Bengkulu Selatan Segera Cair
Jumat 05-05-2023,22:26 WIB
Reporter : Fahmi
Editor : Christ
Kategori :
Terkait
Jumat 09-01-2026,20:05 WIB
Di Bawah Kubah Masjid Raya, Gubernur Bengkulu Lepas ASN Ikut Retreat Merah Putih
Kamis 11-12-2025,19:57 WIB
ASN dan PTT Tidak Disiplin akan Disidak, Pemkot Bengkulu Tanggapi Laporan Masyarakat
Selasa 09-12-2025,14:11 WIB
Lakukan Pembinaan ASN, Ini Pesan Kakanwil di Kemenag Kabupaten Seluma
Senin 01-12-2025,20:44 WIB
ASN Kota Bengkulu Diminta Hilangkan Ego Sektoral
Terpopuler
Sabtu 17-01-2026,19:47 WIB
Nilai Tak Sesuai Ekspektasi, Jembatan Merah Putih di Pantai Panjang Tuai Kritikan
Sabtu 17-01-2026,20:33 WIB
Provinsi Bengkulu Gelar Peringatan Israk Mikraj di Masjid Raya Baitul Izzah
Sabtu 17-01-2026,20:00 WIB
Pemkot Bengkulu dan Kapolda Bersatu Bangun Rumah Layak untuk Pak Pandi
Sabtu 17-01-2026,19:30 WIB
Harga Karet Mandek, Petani Pilih 'Move On' ke Sawit Demi Dapur Tetap Ngebul
Sabtu 17-01-2026,19:41 WIB
Beri Kenyamanan, Danau Dendam Tak Sudah Bengkulu Tetap Ramai Dikunjungi Warga
Terkini
Sabtu 17-01-2026,20:44 WIB
Warga Gelar Syukuran Bersama Walikota, Jalan di Perumahan Perindo Betungan Mulus
Sabtu 17-01-2026,20:33 WIB
Provinsi Bengkulu Gelar Peringatan Israk Mikraj di Masjid Raya Baitul Izzah
Sabtu 17-01-2026,20:25 WIB
Destita Khairilisani Dukung Keberangkatan Kontingen PWI Bengkulu ke HPN 2026
Sabtu 17-01-2026,20:00 WIB
Pemkot Bengkulu dan Kapolda Bersatu Bangun Rumah Layak untuk Pak Pandi
Sabtu 17-01-2026,19:47 WIB