MUKOMUKO, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Mukomuko telah menetapkan daftar pemilih sementara hasil perbaikan (DPSHP) dalam penyelenggaraan Pemilu serentak tahun 2024 melalui Rapat Pleno yang digelar pada hari Kamis (11/5) di Kota Mukomuko.
Rapat Pleno ini dipimpin langsung oleh Ketua KPU Mukomuko, Irsyad serta didampingi oleh 4 Anggota KPU Mukomuko lainnya. Yakni Misbahul Amri, Bodi Rahmad S, Dedi Desposori, dan Mansur S. Peserta rapat rapat pleno penetapan DPSHP ini yaitu Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panwascam. Turut hadir, Ketua dan anggota Bawaslu Mukomuko, serta tamu undangan lainnya. BACA JUGA:Loyalis Antar Patrice Rio Capella Daftar DPD RI ke KPU Provinsi Bengkulu Ketua KPU Mukomuko, Irsyad menjelaskan, penetapan DPSHP merupakan bagian dari tahapan pemilu. Setelah ditetapkan, DPSHP akan dipublikasikan kepada masyarakat, serta disampaikan pula kepada Bawaslu dan Partai Politik (Parpol). "Ini bagian dari tahapan, dan belum bersifat final. Daftar pemilih ini masih terus bergerak sampai nanti ditetapkannya Daftar Pemilih Tetap (DPT). Tapi kami mengajak semua untuk sama-sama mengawasi dan meneliti," papar Irsyad. BACA JUGA:Tulus Ingin Mengabdi, Elisa Ermasari Mantap Mendaftarkan Diri Sebagai Calon Anggota DPD RI 2024-2029 Adapun DPSHP yang telah ditetapkan oleh KPU Mukomuko yakni dari 15 kecamatan se-kabupaten Mukomuko, 138.413 pemilih. Dengan komposisi 70.717 pemilih laki-laki dan 68.696 pemilih perempuan. "Kecamatan dengan pemilih terbanyak masih Penarik. Yakni, sebanyak 17.846. Sementara kecamatan dengan pemilih paling sedikit yaitu Kecamatan Malin Deman, yaitu 5.006," demikian Irsyad. BACA JUGA:Sultan Didorong Keluarga dan Masyarakat, Bertekad Rebut Kursi Ketua DPD RI Periode 2024-2029Daftar Pemilih Masih Terus Bergerak , KPU Mukomuko Gelar Rapat Pleno Penetapan DPSHP
Kamis 11-05-2023,20:08 WIB
Reporter : Seno
Editor : Yar Azza
Tags : #telah menetapkan daftar pemilih sementara hasil perbaikan
#sampai nanti ditetapkannya daftar pemilih tetap
#rapat pleno yang digelar pada hari kamis (11/5)
#penetapan dpshp merupakan bagian dari tahapan pemilu
#komisi pemilihan umum
#ketua kpu mukomuko
#kabupaten mukomuko
#irsyad
#dpshp akan dipublikasikan kepada masyarakat
#dalam penyelenggaraan pemilu serentak tahun 2024
#daftar pemilih ini masih terus bergerak
Kategori :
Terkait
Rabu 30-10-2024,12:23 WIB
Belasan Hari Kabupaten Mukomuko Dilanda Cuaca Panas, BPBD Mulai Cek Kondisi Sumur Warga
Rabu 16-10-2024,07:43 WIB
53 Desa Wisata di Mukomuko Dievaluas Perkembangannya
Kamis 03-10-2024,19:21 WIB
Warga Eks Transmigrasi Lapindo Ditemukan Meninggal di Tengah Hutan Mukomuko, Penyebabnya Diduga Karena Ini
Sabtu 21-09-2024,00:07 WIB
Pemkab Bengkulu Utara Sambut Tim UKPBJ Kabupaten Mukomuko
Senin 02-09-2024,09:39 WIB
Bantuan Alat Tangkap dan Mesin Tempel Bakal Diterima 21 KUB Nelayan di Mukomuko
Terpopuler
Jumat 22-11-2024,12:30 WIB
Duaarr, Dugaan Korupsi Perjalanan Dinas DPRD Mukomuko Naik Penyidikan
Jumat 22-11-2024,12:05 WIB
Tarif Air Minum di Provinsi Bengkulu Berlaku Tahun 2025
Jumat 22-11-2024,12:12 WIB
5 Rekomendasi Ponsel Mid-Range Terbaik dengan Performa Mewah di 2024
Jumat 22-11-2024,08:56 WIB
Distribusi BBM ke Pertashop Sering Terlambat, HPMPI Minta DPRD Tegur Pertamina
Jumat 22-11-2024,11:31 WIB
Dempo, Jaringan Santri Indonesia dan Thoriqoh Naqsyabandiyah Pilih Rohidin Ketimbang Helmi
Terkini
Sabtu 23-11-2024,00:03 WIB
Ini Pesan Pjs Bupati Bengkulu Utara Saat Apel Terakhir dan Perpisahan
Jumat 22-11-2024,18:33 WIB
Penyelenggara Mal Pelayanan Publik, Tandatangan PKS Lima Instansi Agar Mudah Dalam Pelayanan
Jumat 22-11-2024,16:25 WIB
Ketua Kwarcab 0705 Seluma Buka Perjusami dan Giat Prestasi Pramuka Penggalang
Jumat 22-11-2024,14:02 WIB
Toyota Prius vs Tesla Model 3, Mobil Mana yang Lebih Efisien dan Ramah Lingkungan?
Jumat 22-11-2024,12:30 WIB