Ini Tanaman Pengusir Nyamuk yang Ampuh

Sabtu 29-07-2023,08:45 WIB
Reporter : Tim Redaksi
Editor : Yar Azza

BACA JUGA:Wow! Inilah Ajang Silaturahmi Terbesar Warga Bengkulu

 

2. Marigold

Berikutnya, ada marigold, yang memiliki warna cerah serta bentuk sangat cantik.

Bukan hanya dijadikan sebagai tanaman hias, marigold juga ampuh dalam mengusir nyamuk.

Marigold mengandung Pyrethrum, senyawa yang digunakan dalam banyak penolak serangga. Tanaman ini sangat menyukai sinar matahari dan tanah yang subur. 

Marigold mudah tumbuh dengan baik di tanah, di dalam pot, atau bahkan berdampingan dengan kebun sayur.

 


Rosemary-Ist-radarbengkulu.disway.id

3. Rosemary

Rosemary merupakan tanaman herbal dengan aroma kayu yang khas.  Aroma ini juga sangat tidak disukai oleh nyamuk.

Meskipun tumbuh paling baik di iklim yang panas dan kering, rosemary juga toleran terhadap semua kondisi lain.

Selain jadi pengusir nyamuk, rosemary juga bisa kamu jadikan tanaman hias, hingga penyedap dalam masakanmu, lho.

BACA JUGA:Susur Sungai Bengkulu, Rohidin: Kebersihan Sungai Bangkulu Masih Jadi Masalah, Solusinya?

 

4. Daun Zodia

Kategori :