RADAR BENGKULU - Ada banyak tempat wisata menarik di Kabupaten Cilacap.
Baik itu wisata budaya maupun wisata alam.
Selain Pantai Jetis, dihimpun dari berbagai sumber, daftar tempat wisata alam di Kabupaten Cilacap berikut ini.
BACA JUGA:7 Tempat Wisata di Balige Sumatera Utara Sugukan Pemandangan yang Super Indah
1.Pantai Rancah Babakan
Tempat wisata terbaik di Cilacap yaitu Pantai Rancah Babakan.
Pantai ini terletak di ujung barat Pulau Nusa kambangan atau tepatnya di muara Plawangan Barat.
BACA JUGA:Samsung A24 5G Terbaru, Dijual Dengan Harga Murah dengan Kualitas Bagus
Pantai ini terbilang masih asli dan memiliki pasir putih dengan bebatuan karang yang eksotis.
Untuk menikmati keindahan Pantai Rancah Babakan pengunjung harus menggunakan perahu dari Desa Ujung Gagak di Kecamatan Kampung Laut.
BACA JUGA:Begal Ganas di Bengkulu Beraksi Dengan Senpi Mainan, Tabrak dan Tusuk Korban
BACA JUGA:6 Tempat Wisata Murah di Bali, Nyaman dan Cocok Untuk Bersantai Bersama Keluarga
Belum diketahui pasti harga sewa perahu tersebut, namun yang pasti pantai ini bisa menjadi pilihan bagi Anda yang ingin menjelajahi keindahan alam.
2. Pantai Pasir Putih Nusakambangan