Nama 9 Caleg Dapil 1 Mukomuko yang Berhak Dilantik Berdasarkan Pleno KPU Kabupaten, Berikut Rincian Terlengkap

Sabtu 02-03-2024,17:04 WIB
Reporter : Seno
Editor : Syariah muhammadin

 

4. PPP pada Pemilu 2024 ini berhasil mengunci kursi keempat. Pada Pemilu sebelumnya PPP absen mengirim perwakilan. PPP mencatatkan perolehan suara sebanyak 4.071. 

 

Berikut rincian perolehan suara PPP di Dapil 1 Mukomuko:

 

Total perolehan suara: 4.071

Suara partai: 135

Suara Caleg: 

1. OJEK WARMAN: 661

2. TOMI JEPISA: 1.142

3. FITRIYUNESTA: 25

4. BASSENDRI: 596

5. JONI YANSER: 7

6. ARIA NURJANAH: 7

7. MONICA WELLY: 3

8. PIRIN ASMARA: 1.495

Kategori :