Proyek Pembangunan SPAM Kobema Akan Dimulai,Bangunan Ilegal Segera Dibongkar

Minggu 03-03-2024,13:02 WIB
Reporter : Windi
Editor : Syariah muhammadin

Sebelumnya, pembangunan SPAM Kobema telah ditargetkan untuk selesai tahun ini, dengan rencana diresmikan langsung oleh Presiden Joko Widodo pada Oktober 2023.

SPAM Regional ini, yang pembangunannya didanai oleh Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) untuk Bendung Benteng Kobema, termasuk penyediaan saluran distribusi utama (intake), memiliki anggaran sebesar Rp 700 miliar dengan kapasitas produksi air mencapai 400 liter/detik. Air tersebut akan disalurkan ke rumah-rumah warga di Kabupaten Bengkulu Tengah, Kota Bengkulu, hingga Kabupaten Seluma melalui PDAM di wilayah masing-masing. 

Kategori :