3. Lim Young Woon
Lim Young Woon adalah penyanyi pop dan trot yang dicintai oleh orang Korea dari segala usia.
Mulai dari remaja hingga dewasa, tidak ada orang yang tidak mengenal karya-karyanya.
Tak hanya itu, popularitas Young Woon bahkan mampu melampaui beberapa idola KPop ternama.
Ia akhirnya merilis mini album keenamnya, The Winning, pada 20 Februari 2024.
4. NewJeans
NewJeans adalah grup KPop generasi keempat dengan banyak pengikut baik secara internasional maupun di Korea sendiri.
Berkat format lagu yang mudah didengarkan, comeback NewJeans selalu sukses.
Grup besutan ADOR dengan konsep segar dan unik ini dianggap sebagai warna baru yang membawa KPop mendunia.