5 Drama China Bergenre Slice of Life, kisah Tentang Pembelajaran Hidup yang Menyentuh Hati, Berikut Daftarnya

Minggu 07-07-2024,14:43 WIB
Reporter : Eka purnama sari
Editor : Syariah muhammadin

 

Men in love menjadi rekomendasi drama China selanjutnya. 

Drama men in love menceritakan kisah cinta rumit antara Ye Han dan Li Xiao Xiao yang berasal dari latar belakang berbeda. 

Ye Han, seorang editor majalah sukses, disiplin dan berdedikasi pada kariernya, namun berjuang melawan trauma yang memengaruhi kemampuannya untuk menjalin hubungan romantis.

Sementara itu, guru olahraga Li Xiao Xiao digambarkan sebagai orang yang ragu-ragu dan bimbang. 

Keduanya sulit menjalin hubungan romantis.

Namun, suatu hari Li Xiao Xiao mengalami masalah dan Ye Han membantunya menyelesaikannya dengan mendekatkan mereka. 

Meski sering bertemu, mereka masih ragu untuk membuka hati.

 

4.BORN TO RUN

 

Rekomendasi drama China keempat adalah BORN TO RUN.

Drama ini menceritakan kisah inspiratif dua ibu dan seorang putri yang membangun kembali jiwa mereka. 

Dua ibu sebagai pemeran utama mencoba melanjutkan hidup mereka setelah mengalami kecelakaan mobil yang serius.

Xiu Fang dan Xiu Li dikatakan saudara kandung yang sangat berbeda. Xiu Fang optimis dan gigih. 

Setelah kehilangan suaminya, ia membuka toko ayam goreng untuk mencari nafkah. 

Kategori :