• Peralatan makan dan minum
• Kompor kecil dan gas portabel
• Korek Api
• Perlengkapan mandi
• Helm emergency, seperti helm proyek
Yuk, siapkan tas siaga bencana mulai dari sekarang, karena barang-barang ini juga mungkin untuk dibutuhkan.
Isi tas darurat bisa kalian sesuaikan sendiri sesuai dengan kebutuhan masing-masing, yang minimal bisa untuk bertahan hingga 3 harian.
Lalu letakkan lah tas darurat itu di dekat pintu atau jalan keluar untuk keluar, kalian juga bisa mempersiapkan emergency bag kecil untuk di kendaraan pribadi masing-masing kalian.