Rodi Optimis Golkar Bengkulu Semakin Solid Dipimpin Syamsulrachman
Rodi Optimis Golkar Bengkulu Semakin Solid Dipimpin Syamsulrachman-Ist-
Gubernur mencontohkan, sejumlah program infrastruktur berskala besar yang tengah berjalan di Bengkulu—termasuk pembangunan jalan strategis antarwilayah dan perbaikan fasilitas publik—tak lepas dari sinergi antara pemerintah dan Golkar.
Dengan terpilihnya Syamsulrachman, Golkar Bengkulu kini memasuki babak baru. Tugas berat menanti: merawat kekompakan internal, memperkuat struktur hingga akar rumput, sekaligus menjaga citra partai di tengah ketatnya persaingan politik.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
