Tahfidz Quran, MIN 1 Benteng Targetkan Juz 30
RBO, BENTENG - Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 1 Bengkulu Tengah menargetkan lulusannya hafal Alquran jus 30 melalui kegiatan Tahfidz yang rutin dilaksanakan setiap hari Sabtu pagi.
Berbagai metode hafalan telah digagas oleh para guru untuk menjadikan siswa hafidz. Hafalan dimulai dari kelas 1, dengan surat surat pendek yang biasa mereka dengar dan terus dilanjutkan sampai kelas 6. "Setiap siswa wajib menyetorkan hapalan kepada guru dengan surat yang sudah ditentukan dan bacaan yang benar," Kata Emiyati,M.Pd Kepala MIN 1 Benteng.
Dijelaskan, manfaat menghafal Alquran itu besar bagi kehidupan sehari-hari, anak-anak memang semangat menghafal alquran karena dilakukan bersama teman-teman. Ditambahkan, target jus 30 ini juga menjadi daya tarik untuk MIN 1 Benteng. "Dukungan dari orang tua di rumah sangat kami harapkan agar tercapai target yang kita inginkan. Kegiatan ini akan terus dilaksanakan, dengan harapan terbentuknya siswa siswi yang cinta Alquran," tutupnya. (ags)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share: /*props */?> /*google ads */?> /*amp advernative */?>
- 1 Jadi Jutawan Modal 8 Induk Ayam, Pakan, Jamu dan Mesin Bikin Sendiri [Part 2]
- 2 Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
- 3 8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
- 4 KPU Bengkulu Sukses Distribusikan Logistik Pilkada Serentak 2024 ke Pulau Enggano
- 5 Komisi II DPRD Bengkulu Selatan Dukung Penuh Program RADKSB
- 1 Jadi Jutawan Modal 8 Induk Ayam, Pakan, Jamu dan Mesin Bikin Sendiri [Part 2]
- 2 Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
- 3 8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
- 4 KPU Bengkulu Sukses Distribusikan Logistik Pilkada Serentak 2024 ke Pulau Enggano
- 5 Komisi II DPRD Bengkulu Selatan Dukung Penuh Program RADKSB