Reses Iswandi, Warga Keluhkan Insfrastruktur Jalan yang Kurang Perhatian

RBO,BENGKULU - Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Bengkulu masih melaksanakan masa reses ke Daerah Pemilihan masing-masing. Anggota DPRD Kota Bengkulu yang juga Ketua Fraksi PKB Iswandi Ruslan hari ini (29/03) kembali ke Daerah Pemilihannya di Dapil II (Kecamatan Selebar dan Kampung Melayu) untuk menyerap aspirasi konstituennya. Iswandi banyak menerima aspirasi mengenai perbaikan infrastruktur terutama jalan dan drainase. "Infrastruktur masih menjadi sorotan kami, karena tidak sedikit masyarakat yang mengeluhkan jalan yang berlubang dan drainase yang rusak," tutur Iswandi. Iswandi menambahkan Pemkot bersama DPRD tetap memprioritaskan program pembangunan infrastruktur, pendidikan dan kesehatan. (lay/rls)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share:
- 1 Regulasi Didapat: Pelindo Bengkulu Lancar Lakukan Pengerukan Alur Pelabuhan Pulau Baai
- 2 Istiqamah Dalam Berbuat Kebaikan
- 3 1 Dokter Umum + Belasan Nakes Siap Layani Rawat Jalan di RS Pratama Ipuh Kabupaten Mukomuko
- 4 Komunitas AMAN Gelar Doa dan Nasi Jambar, Kawal Sidang Kasus Pencurian Sawit di PN Tais
- 5 Pelindo Gratiskan Tiket ke Pulau Enggano: Transportasi Warga Kembali Lancar
- 1 Regulasi Didapat: Pelindo Bengkulu Lancar Lakukan Pengerukan Alur Pelabuhan Pulau Baai
- 2 Istiqamah Dalam Berbuat Kebaikan
- 3 1 Dokter Umum + Belasan Nakes Siap Layani Rawat Jalan di RS Pratama Ipuh Kabupaten Mukomuko
- 4 Komunitas AMAN Gelar Doa dan Nasi Jambar, Kawal Sidang Kasus Pencurian Sawit di PN Tais
- 5 Pelindo Gratiskan Tiket ke Pulau Enggano: Transportasi Warga Kembali Lancar