Scoopy Tabrak Pick Up
radarbengkuluonline.com, LAIS - Kecelakaan lalu lintas terjadi di ruas Jalan Lintas Sumatera, tepatnya di Desa Durian Daun, Kecamatan Lais, Kabupaten Bengkulu Utara, Selasa (03/05/2022) malam. Data yang berhasil dihimpun tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut, namun 3 orang korban mengalami luka-luka.
Kejadian berawal dari mobil Suzuki Futura Pick Up BD 8570 FT melaju dari Kota Bengkulu menuju ke arah Ketahun. Namun tiba-tiba mobil mengalami macet ditanjakan dan kemudian sang sopir mengganjal mobil, namun nahas tiba-tiba dari arah berlawanan datang sepeda motor Honda Scoopy BD 5322 CL yang hilang kendali dan kecelakaan tidak dapat terhindarkan.
Salah seorang warga setempat, yakni Novita membenarkan kejadian tersebut dan mengaku tidak tahu pasti bagaimana kejadiannya.
"Iya benar mas. Kronologinya tidak tahu pasti, namun korban hanya mengalami luka-luka dan langsung dievakuasi warga bersama pihak kepolisian untuk mendapatkan perawatan," ujarnya. (bri)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share: /*props */?> /*google ads */?> /*amp advernative */?>
- 1 Jadi Jutawan Modal 8 Induk Ayam, Pakan, Jamu dan Mesin Bikin Sendiri [Part 2]
- 2 Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
- 3 8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
- 4 KPU Bengkulu Sukses Distribusikan Logistik Pilkada Serentak 2024 ke Pulau Enggano
- 5 Komisi II DPRD Bengkulu Selatan Dukung Penuh Program RADKSB
- 1 Jadi Jutawan Modal 8 Induk Ayam, Pakan, Jamu dan Mesin Bikin Sendiri [Part 2]
- 2 Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
- 3 8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
- 4 KPU Bengkulu Sukses Distribusikan Logistik Pilkada Serentak 2024 ke Pulau Enggano
- 5 Komisi II DPRD Bengkulu Selatan Dukung Penuh Program RADKSB