Bukit Makmur Cocok Untuk Wisata Keluarga
radarbengkuluonline.com, PINANG RAYA – Objek Wisata Bukit Makmur merupakan destinasi wisata yang tak kalah menarik dari tempat wisata lainnya yang ada di Provinsi Bengkulu, khususnya Kabupaten Bengkulu Utara.
Pesona wisata Bukit Makmur menarik perhatian pengunjung dengan keindahan alam yang ada disekelilingnya. Wisata ini merupakan tempat yang cocok untuk berlibur bersama keluarga dan orang tersayang. Kawasan wisata ini berada di Jalan Pemuda, Desa Bukit Makmur, Kecamatan Pinang Raya, Kabupaten Bengkulu Utara.
Di suasana Hari Raya Idul Fitri 1443 H tahun 2022, Kawasan wisata Bukit Makmur cocok untuk pilihan wisata untuk keluarga.
Teguh, wisatawan asal Kecamatan Batik Nau mengatakan, dirinya bersama keluarga sengaja datang kesini untuk menghabiskan waktu libur hari Raya Idul Fitri 1443 H.
"Cocok untuk wisata keluarga bang. Ini kan gak jauh dari daerah kita. Gak kejebak macet juga," kata Teguh. (bri)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share: /*props */?> /*google ads */?> /*amp advernative */?>
- 1 Jadi Jutawan Modal 8 Induk Ayam, Pakan, Jamu dan Mesin Bikin Sendiri [Part 2]
- 2 Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
- 3 8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
- 4 KPU Bengkulu Sukses Distribusikan Logistik Pilkada Serentak 2024 ke Pulau Enggano
- 5 Komisi II DPRD Bengkulu Selatan Dukung Penuh Program RADKSB
- 1 Jadi Jutawan Modal 8 Induk Ayam, Pakan, Jamu dan Mesin Bikin Sendiri [Part 2]
- 2 Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
- 3 8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
- 4 KPU Bengkulu Sukses Distribusikan Logistik Pilkada Serentak 2024 ke Pulau Enggano
- 5 Komisi II DPRD Bengkulu Selatan Dukung Penuh Program RADKSB