Jalan Poros Rusak, Jembatan Parah, Warga Teluk Sepang Butuh Kehadiran Pemerintah

Jalan Poros Rusak, Jembatan Parah, Warga Teluk Sepang Butuh Kehadiran Pemerintah

Kondisi jalan yang sangat parah dan membahayakan pengendara-Windi-

"Kami sudah hearing dengan DPRD Kota, katanya akan meminta pemerintah Kota dan PT Pelindo untuk melakukan perbaikan tapi belum juga diperbaiki. Kami takutnya semakin banyak korban berjauhan kerena jembatan biru hanya kami perbaikan seadanya," Ujarnya.

 

 

 

Agar tetap dilewati jembatan tersebut, diperbaiki dengan cara swadaya warga sekitar dengan cara menggunakan alat seadanya dengan menggunakan batang pohon dan papan bebagai lantai jembatan.

 

 

 

Dengan kondisi jembatan berlantaikan papan ini membuat jembatan licin dan mengakibatkan pengendara jatuh. 

 

 

 

" Karena ini jalan satu-satunya yang bisa kami gunakan maka kami perbaiki dengan menggunakan papan sebagai lantai jembatan.

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: