3 Laptop Gaming Terbaik 2024: Harga Terjangkau dan Performanya Telah Diuji Oleh Para Pakar
Laptop Gaming Terbaik 2024: Harga Terjangkau dan Performanya Telah Diuji Oleh Para Pakar-Poto ilustrasi-
• Daya tahan baterai sepanjang hari
• Sasis yang kokoh
• Tampilan 16:10 yang indah
- Kelemahan
• Kamera HD 720p menyisakan sedikit hal yang diinginkan
• Tombol terasa agak empuk
Untuk kamu yang mencari laptop gaming dengan harga yang terjangkau, Asus TUF Gaming A16 Advantage Edition adalah pilihan bagus untukmu.
Asus TUF Gaming A16 Advantage Edition adalah sesuatu yang unicorn, maksudnya itu yang terbaik.
Bahkan laptop ini dapat menunjukkan kinerja grafis yang kuat serta masa pakai baterai yang lama. Asus TUF bahkan mampu bertahan selama 11 setengah jam dengan sekali pengisian daya.
Selain itu, berkat GPU Nvidia GeForce RTX 4050 di dalamnya, ia mencapai 123 frame per detik yang mengesankan dalam benchmark Rise of the Tomb Raider.
Walaupun bukan yang terbaik, tapi tidak ada yang perlu disesali, terutama untuk mesin game di bawah $1.000 atau Rp. 15 jutaan
Dengan harga yang tidak terlalu mahal ini kamu sudah mendapatkan performa grafis yang andal, keyboard yang lapang, dan masa pakai baterai yang lama.
Bahkan laptop dapat berfungsi sebagai mesin serba guna, yang sempurna untuk mahasiswa yang ingin sambil mengerjakan tugas dan bermain game.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: