5 Rekomendasi Laptop Untuk Pelajar, Laptop Harga Terjangkau dan Kinerja Yang Bagus

Rekomendasi Laptop Untuk Pelajar, Laptop Harga Terjangkau dan Kinerja Yang Bagus-Ist-
Axioo Hype 3 ini bahkan dibekali dengan intel core i3 dengan ram 8 gb dan penyimpanan 256 gb nvme 2 slot, sehingga dapat ditambah penyimpanan menjadi lebih besar, laptop ini juga dibekali dengan grafis intel UHD.
Web cam pada laptop ini sudah menawarkan resolusi HD dengan privasi fitur shutter, hal ini dapat mengantisipasi terjadinya serangan dari hacker.
Tidak hanya spesifikasi yang mengesankan, bahkan laptop ini memiliki harga yang terjangkau yaitu Rp. 4.350.000.
Spesifikasi
• Prosesor : Intel Core i3 1005G1 Upto 3.40 Ghz
• Grafis : Intel UHD
• RAM : 8 GB DDR4 3200
• Penyimpanan : 256 GB NVMe 2 Slot
• Ukuran Layar : 14.0 Inch FHD IPS
• Sistem Operasi : Windows 11 Pro
• Kelengkapan : Micro SD, HDMI, TYPE-C, Audio Jack, USB 3.0, Bluetooth 5.0, Wi-Fi 5, HD Webcam
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: