Lomba Masak Serba Ikan Dimulai 13 Juni 2024 di Balai Daerah Kabupaten Mukomuko

Lomba Masak Serba Ikan Dimulai 13 Juni 2024 di Balai Daerah Kabupaten Mukomuko

Lomba Masak Serba Ikan Dimulai 13 Juni 2024 di Balai Daerah Kabupaten Mukomuko-Seno-

Ia berharap, lomba cipta menu berbahan serba ikan ini tidak sebatas lomba saja. Tapi resep bisa disebarluaskan. Kemudian, bisa juga menjadi peluang usaha bagi pelaku usaha kuliner. 

Tantang besar bagi seorang ibu, tambah Eddy adalah membuat menu makanan ikan untuk anak-anak.

Dengan kreasi dan inovasi cipta menu ini, anak-anak Kabupaten Mukomuko bisa lebih gemar mengkonsumsi ikan. 

"Kandungan omega pada ikan sangat bagus untuk kecerdasan, makanya sebisa mungkin anak-anak kita bisa mengkonsumsi ikan sejak dini. Tapikan kalau anak-anak agak susah, makanya kita bikin lomba cipta menu berbahan ikan ini," pungkas Eddy. 

Sebagai informasi tambahan, bahwa lomba masak berbahan serba ikan ini akan dihadiri langsung oleh Ketua TP PKK Kabupaten Mukomuko, Hj. Tengku Nurliyanan Sapuan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: