Bengkulu Tengah Bagikan 1.350 Bendera Merah Putih

Bengkulu Tengah Bagikan 1.350 Bendera Merah Putih

Pembagian Bendera Merah Putih di Bengkulu Tengah-Agus-radarbengkulu

BACA JUGA:Pj Bupati Bengkulu Tengah Buka Kegiatan Pertukaran Pemuda Antar Provinsi

 

Sementara itu, Sekretaris Daerah, Rachmat Riyanto mengharapkan kegiatan gerakan pembagian Bendera Merah Putih tahun 2024 dapat memiliki makna dalam menyambut kemerdekaan RI ke- 79 . Kemudian, bagi pelajar yang telah terpilih sebagai calon paskibraka tingkat Provinsi, lakukan yang terbaik dan tetap selalu menjaga kesehatan.

"Kita harus dapat selalu menjaga persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia. Diketahui bahwa kegiatan gerakan pembagian bendera merah putih ini salah satu cara untuk menumbuhkan rasa persatuan dan kesatuan bangsa dengan cara mengingat kembali pertumpahan darah dan perjuangan para pahlawan kita," katanya. 

BACA JUGA:Sri Kuncoro Bengkulu Tengah Dicanangkan Sebagai Desa Cantik

 

"Saya berharap para pelajar yang telah terpilih sebagai calon Paskibraka tingkat Provinsi Bengkulu dapat selalu menjaga kesehatan, tingkatkan prestasi, berikan yang terbaik dan buat bangga masyarakat Bengkulu Tengah atas prestasi yang telah didapatkan sekarang serta manfaatkan dengan baik waktu maupun kesempatan yang ada," pungkasnya. 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarbengkulu