Jangan Panik Jika Barang Bawaan Jemaah Haji Tertinggal atau Hilang, Ikuti 5 Tips Ini
Jangan Panik Jika Barang Bawaan Jemaah Haji Tertinggal atau Hilang, Ikuti 5 Tips Ini-poto ilustrasi-
radarbengkuluonline.id - Gerakan jemaah haji Indonesia dari Madinah ke Makkah telah dimulai.
Aktivitas tinggi jemaah dari berbagai hotel menuju Makkah berpotensi mengakibatkan barang bawaan hilang, tertukar, atau terlupakan.
Berikut adalah beberapa tips bagi jemaah yang kehilangan atau meninggalkan barang saat menjalani ibadah haji seperti dilansir dari laman detiknews:
Kepala Seksi Layanan Transportasi dan Perlindungan Jemaah (Linjam) Daerah Kerja (Daker) Madinah, M. Slamet, memberikan arahan kepada jemaah haji yang kehilangan atau meninggalkan barang di Tanah Suci.
Tetap tenang
Jemaah diingatkan agar tidak panik jika barang miliknya tertinggal atau hilang saat melaksanakan ibadah haji.
Terdapat petugas haji dari Indonesia yang siap membantu.
Hubungi petugas Perlindungan Jemaah (Linjam)
Jemaah yang kehilangan atau tertinggal barangnya bisa segera melapor kepada petugas Perlindungan Jemaah (Linjam) di sektor yang sesuai. Pada setiap sektor akomodasi terdapat dua petugas Linjam.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
