BENGKULU, RADARBENGKULUONLINE.COM - Sinergitas antar instansi dinilai menjadi salah satu kunci penting, untuk memaksimalkan program kesiapsiagaan yang telah disusun dalam menghadapi bencana. Demikian ditegaskan Gubernur Bengkulu, Dr. H. Rohidin Mersyah diwawancarai usai menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Search and Rescue (SAR) Daerah Tahun 2022, Senin (26/9). "Adanya paradigma megathrust di Bengkulu kita harapkan dapat tersusun program kesiapsiagaan untuk menghadapinya. Terpenting bagimana semua elemen seperti BPBD, Dinas Kominfo, PMI dan lainnya dapat bersinergi. Diantaranya pemberian informasi yang akurat," ungkap Rohidin usai Rakor bertemakan menyamakan paradigma dalam mengantisipasti megathurst di Bengkulu. Menurutnya, Provinsi Bengkulu yang termasuk dalam daerah Ring Of Fire penting mengantisipasi terjadinya megatrust, khususnya di Pulau Enggano. "Kita sebagai pemerintah daerah sangat mendukung penyelenggaraan Rakor yang diharapkan dapat menciptakan efektivitas dan sinergitas instansi pemerintahan dan organisasi yang ada di provinsi Bengkulu," katanya. BACA JUGA:Ada 1.000 Durian Disiapkan per Hari untuk Acara Festival Durian Sementara itu, Direktur Operasi dan Siaga, Brigjen TNI. (Mar) Wurjanto, M.Han mengatakan, tujuan dilaksanakannya Rakor SAR untuk memformulasikan dan merumuskan peran masing-masing instansi, dalam rencana tindak bencana dan atau musibah terutama bencana Megathrust di wilayah Bengkulu. Ini penting, mengingat wilayah Bengkulu Rawan terjadinya bencana gempa. BACA JUGA:Walikota Helmi Hasan Masuk Rutan Bengkulu "Kita berharap dari rencana kontigensi yang dibuat Kantor SAR nantinya, dapat diformalisasi melalui kegiatan Rakor dengan para potensi SAR. Sehingga kita hasilkan suatu rencana kontigensi yang benar-benar dapat diterapkan menjadi suatu rencana operasi SAR apabila terjadi kecelakaan, bencana dan kondisi membahayakan," demikian Wurjanto.
Siaga Bencana, Sinergitas Jadi Kunci Penting
Selasa 27-09-2022,07:04 WIB
Reporter : Iwan
Editor : Yar Azza
Kategori :
Terkait
Kamis 22-08-2024,20:08 WIB
SINERGITAS JASA RAHARJA DENGAN RSUD HASANUDDIN DAMRAH TERKAIT HIMBAUAN PEMBAYARAN PKB DAN JR CARE
Selasa 16-07-2024,10:40 WIB
Mukomuko Susun Rencana Kontingensi Bencana Gempa dan Tsunami, Panduan Kebijakan Kebencanaan
Selasa 02-07-2024,00:30 WIB
Hadiri HUT Bhayangkara ke-78, Bupati Bengkulu Utara Harapkan Kolaborasi dan Sinergitas Terus Terjaga
Senin 29-04-2024,00:05 WIB
Sinergitas, Polres Seluma Gelar Sehat Bersama Pemda
Jumat 19-01-2024,20:16 WIB
Waspadai Siklon Tropis Anggrek untuk Wilayah Bengkulu, Ini Dampaknya
Terpopuler
Kamis 28-11-2024,15:15 WIB
Persaingan Toyota Corolla Cross Hybrid vs Nissan Kicks e-Power: Mana yang Lebih Ramah Lingkungan?
Kamis 28-11-2024,15:08 WIB
7 Tips Memilih Mobil dengan Ground Clearance Tinggi untuk Jalan Berbatu dan Banjir
Kamis 28-11-2024,19:10 WIB
Huda-Rahmadi Menang di Pilbup Mukomuko, Sapuan-Wasri Ucapkan Selamat dan Akui Kemenangan Huda
Kamis 28-11-2024,20:55 WIB
Setelah Melihat Hasil Hitung Cepat, Rachmat-Tarmizi Deklarasikan Kemenangan
Kamis 28-11-2024,20:39 WIB
Fenomena Pagpag Makanan Sisa di Filipina yang Viral
Terkini
Jumat 29-11-2024,08:52 WIB
Sagumi, Makanan Tradisional yang Diolah dari Sagu dengan Varian Rasa Cokelat hingga Crispy Brownies
Jumat 29-11-2024,06:00 WIB
Usai Pencoblosan, Ini Pesan Gusnan Mulyadi Kepada Tim dan Seluruh Masyarakat Bengkulu Selatan
Jumat 29-11-2024,05:00 WIB
Sukses, TPS Khusus Rutan Kelas II B Manna Dijaga Ketat
Jumat 29-11-2024,04:00 WIB
Pemda Kaur Ucapkan Terima Kasih kepada DPRD Kaur Atas Pengesahan APBD Kaur Tahun 2025
Jumat 29-11-2024,03:00 WIB