Saat Polda Bengkulu Sasar Tempat Hiburan Malam BENGKULU, RADARBENGKULUONLINE.COM - Hari pertama pelaksanaan Operasi Pekat Nala II Tahun 2022, Polda Bengkulu langsung menggelar razia miras dan asusila di wilayah Kota Bengkulu. Adapun yang menjadi target kegiatan yakni pengunjung dan pengelola tempat hiburan malam yang menjual miras tanpa izin dan melakukan kegiatan. Kabid Humas Polda Bengkulu, Kombes Pol Sudarno S.Sos MH mengungkapkan, dalam razia tersebut, gabungan petugas berhasil mengamankan ratusan botol miras dari beberapa tempat hiburan malam di Kota Bengkulu. Selain itu, sebanyak enam orang juga dimintai keterangan terkait perizinan penjualan miras illegal tersebut. “Pada razia tersebut, petugas juga mengungkap Target Operasi, yakni seorang anak di bawah umur yang dipekerjakan dalam hiburan malam,” ungkapnya. BACA JUGA: Oknum Guru Itu Masih Berstatus Terperiksa Cipta kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat yang kondusif di wilayah hukum Polda Bengkulu akan terus berlangsung hingga 6 Desember mendatang. Melalui kegiatan penegakan hukum terhadap miras, asusila, perjudian, petasan, premanisme, narkoba, pornografi dan pekat lainnya serta penimbunan sembako, BBM dan barang kadaluarsa dapat menciptakan situasi kamtibmas Polda Bengkulu dan jajaran menjelang Natal 2022 dan tahun baru 2023 dalam keadaan aman dan kondusif. BACA JUGA:Dua Objek Wisata Bengkulu Selatan Masuk API Award 2022 "Operasi ini akan kita laksanakan hingga Desember mendatang. Intinya, ini termasuk dalam pengamanan natal dan tahun baru, agar meminimalisir tindakan negatif dari masyarakat," tandas Sudarno.
Anak di Bawah Umur Ditemukan Ditempat Hiburan Malam
Kamis 24-11-2022,09:33 WIB
Reporter : Ronal
Editor : Yar Azza
Kategori :
Terkait
Kamis 20-03-2025,00:09 WIB
Heboh, Ditemukan Bayi Dalam Kardus di Cahaya Negeri
Minggu 02-03-2025,20:22 WIB
Warga Pondok Kubang, Korban Hanyut Ditemukan Sudah Meninggal Dunia
Selasa 18-02-2025,04:00 WIB
Ciptakan Generasi Emas, DP2KBP3A Kabupaten Kaur Dukung Pembatasan Akun Media Sosial Untuk Anak
Rabu 22-01-2025,04:00 WIB
IRT Diduga Hanyut Terbawa Arus Sungai Sudah Ditemukan Meninggal
Jumat 27-12-2024,02:00 WIB
Kabar Terbaru, Motor Korban Pembunuhan Nenek dan Cucu Ditemukan
Terpopuler
Selasa 15-04-2025,00:06 WIB
Berbahaya Sekali, Harga TBS Sawit di Seluma Turun Drastis
Selasa 15-04-2025,11:32 WIB
Petani Pino Disidangkan, 12 Advokat Bersatu Lakukan Pembelaan
Selasa 15-04-2025,12:19 WIB
Saat Dengar Pendapat, OKP Ungkap Dugaan Anggaran Tidak Wajar KPU di DPRD Bengkulu Selatan
Selasa 15-04-2025,02:09 WIB
Segera Diperbaiki, Bupati Bengkulu Tengah Tinjau Jembatan dan Sekolah Rusak di Genting Dabuk
Selasa 15-04-2025,08:41 WIB
Ini Jenis Handphone yang Tidak Laku di Tahun 2025, Apa Saja?
Terkini
Selasa 15-04-2025,20:48 WIB
Berstatus Tsk KPK, Mantan Gubernur Bengkulu Rohidin Mersyah Ditahan di Rutan Malabero: Sidang Perdana Tunggu
Selasa 15-04-2025,18:37 WIB
'RUNTUHNYA' INTEGRITAS MORAL PENJAGA BENTENG KEADILAN
Selasa 15-04-2025,18:26 WIB
Nuzuludin Optimis Deni Daffa Menang di UFC Shanghai Cina dan Deni Arif Menjuarai One Pride MMA
Selasa 15-04-2025,12:19 WIB
Saat Dengar Pendapat, OKP Ungkap Dugaan Anggaran Tidak Wajar KPU di DPRD Bengkulu Selatan
Selasa 15-04-2025,11:32 WIB