SELUMA, RADARBENGKULUONLINE.COM - Baru-baru ini, tepatnya pada Selasa (3/1) Bupati Seluma Erwin Oktavian SE berkesempatan mengunjungi dan bersilaturahmi ke Universitas Islam Negeri Fatmawati Sukarno (UIN FAS) Bengkulu. Kunjungan bupati tersebut didampingi Asisten Pemerintahan dan Kesra Setda Kabupaten Seluma H. Hendarsyah, S.IP, MT, Asisten Perekonomian dan Pembangunan Almidian Saleh, SKM, ME, Staf Ahli Bidang Ekonomi, Keuangan dan Pembangunan Arben Muktiar, M.Si, dan Plt. Kepala Bappeda Kabupaten Seluma Cahyo Dwo Nenda, ST, M.Si. dan langsung diterima oleh Rektor UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu, Prof. Dr. KH. Zulkarnain Dali, M.Pd dan jajarannya. " Sebagai ajang silaturahmi dan menjalin kerjasama berharap agar UIN FAS Bengkulu banyak menempatkan mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Kabupaten Seluma,"sampai Bupati Seluma Erwin Oktavian SE kepada RADARBENGKULUONLINE.COM tadi siang. Menurut bupati, dengan adanya program KKN mahasiswa sangat bermanfaat untuk membangun mental dan semangat pendidikan. Terutama bagi generasi muda dengan menyasar 182 desa dan 10 Kelurahan yang ada di Kabupaten Seluma. BACA JUGA:Akui Kantongi Ganja, Pemuda Seluma Ditahan di Kota Bengkulu "Melalui program mahasiswa KKN di Kabupaten Seluma, kami berharap akan memperkuat ilmu keagamaan di masyarakat Kabupaten Seluma," sampai Bupati. Sementara itu, Rektor UIN Fatmawati Sukarno Bengkulu Prof. Dr. KH. Zulkarnain Dali, M.Pd menyampaikan KKN adalah bentuk kegiatan mahasiswa dalam mengabdi kepada masyarakat dengan pendekatan lintas keilmuan dan sektoral. "Kami akan menempatkan mahasiswa KKN dengan jumlah yang banyak khususnya di Kabupaten Seluma," sampainya. BACA JUGA:Tidak Gentar, Guru Honorer Ini Bertaruh Nyawa Demi Tugas Mulia, Tumpukan Limbah Batu Bara jadi Sahabat Program KKN merupakan sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat, mahasiswapun memperoleh pengalaman belajar dan bekerja dalam kegiatan pembangunan masyarakat.
Bupati Seluma Ajak UIN FAS Bengkulu Lakukan KKN
Minggu 08-01-2023,23:15 WIB
Reporter : Wawan
Editor : Yar Azza
Tags : #silaturahin dengan uin fas
#rektor uin fatmawati sukarno bengkulu
#program mahasiswa kkn
#prof. dr. kh. zulkarnain dali
#kepala bappeda kabupaten
#erwin oktavian se
#di seluma
#bupati seluma
#asisten pemerintahan dan kesra
Kategori :
Terkait
Minggu 07-12-2025,05:09 WIB
Kunjungan Kerja, Bupati Seluma Ajukan Bantuan Mobil Pemadam Kebakaran
Selasa 02-12-2025,13:31 WIB
Bupati Seluma akan Pasang Stiker di Rumah Penerima Bantuan Sosial
Senin 01-12-2025,21:41 WIB
Generasi Muda Seluma Antusias, Bupati Seluma Ikut Ramaikan Glow Run Night di Kota Bengkulu
Sabtu 08-11-2025,00:05 WIB
Bupati Seluma Tekan Perangkat Daerah dalam Penyerapan Anggaran
Jumat 07-11-2025,03:00 WIB
Bupati Seluma Dorong OPD Gunakan E-Katalog Versi 6.0
Terpopuler
Sabtu 03-01-2026,17:05 WIB
Dampak Banjir, Satpol PP Terapkan Rekayasa Lalin Satu Arah di Jalur Alternatif di Rawa Makmur
Sabtu 03-01-2026,20:24 WIB
Ratusan Rumah Warga di Kota Bengkulu Terendam Air
Sabtu 03-01-2026,20:43 WIB
BPBD Kota Bengkulu Kerahkan Mobil Dapur Umum dan Perahu Karet ke Lokasi Banjir Terparah
Sabtu 03-01-2026,20:35 WIB
Waktu Salat Subuh Berjamaah, Ini Pesan Gubernur Helmi Hasan Kepada Peserta Retreat Merah Putih
Sabtu 03-01-2026,20:50 WIB
Walikota Bengkulu Temukan Drainase Tersumbat Sampah Plastik di Belungguk Point Saat Sidak
Terkini
Sabtu 03-01-2026,20:50 WIB
Walikota Bengkulu Temukan Drainase Tersumbat Sampah Plastik di Belungguk Point Saat Sidak
Sabtu 03-01-2026,20:43 WIB
BPBD Kota Bengkulu Kerahkan Mobil Dapur Umum dan Perahu Karet ke Lokasi Banjir Terparah
Sabtu 03-01-2026,20:35 WIB
Waktu Salat Subuh Berjamaah, Ini Pesan Gubernur Helmi Hasan Kepada Peserta Retreat Merah Putih
Sabtu 03-01-2026,20:24 WIB
Ratusan Rumah Warga di Kota Bengkulu Terendam Air
Sabtu 03-01-2026,17:05 WIB