RADARBENGKULUONLINE.COM - Pemerintah Kota Bengkulu memberi apresiasi dan penghargaan kepada Kapolresta Bengkulu dan Tim Merah Putih Macan Gading serta polsek kampung melayu yang berhasil mengungkap kasus pembunuhan terhadap seorang marbot atau penjaga masjid di eks lokaliasi RT 8 Pulau Baai baru-baru ini.
BACA JUGA:Meriah, Opening Cendana Fair SMAN 5 Kota Bengkulu, Gubernur Bengkulu Berikan Ini Pemkot juga memberikan reward kepada personil tim yang terlibat dalam penanganan perkara. BACA JUGA: Sosialisasi Proyek Garuda: Digital Rupiah, Membangun Ekonomi Tangguh Lewat Digitalisasi Keuangan Wakil Walikota Bengkulu Dedy Wahyudi usai menyampaikan penghargaan dan reward mengatakan langkah Pemkot itu merupakan bentuk ucapan terima kasih atas prestasi kerja yang ditunjukkan Kapolresta dan Tim Merah Putih Macan Gading serta polsek kampung melayu yang hanya dalam tempo kurang 24 jam bisa menangkap pelaku. BACA JUGA:Soal Jalan Rusak, Warga dan Dewan Tagih Bantuan Pelindo “Meskipun minim informasi, tapi dengan pengalaman dan komitmen beliau bersama tim, kasus pembunuhan marbot ini bisa diungkap hanya dalam tempo kurang dari 24 jam. Prestasi kerja yang diapresiasi Walikota, Wakil Walikota dan jajaran Pemkot serta unsur Forkopimda,” kata Dedy. Dedy berharap, dengan adanya reward itu bisa menjadi penyemangat bagi Polresta Bengkulu dan jajaran dalam memberikan rasa aman dan nyaman di Kota Bengkulu. “Ini adalah bentuk terima kasih. InsyaAllah ke depan, beliau terus melindungi dan mengayomi masyarakat,” tegas Dedy. Kapolresta Bengkulu Kombes Pol Aris Sulistiono mengatakan terima kasih kepada Pemkot Bengkulu yang telah memberikan penghargaan kepada dirinya dan tim atas prestasi kerja yang dicapai. Ia berharap penghargaan itu bisa memacu semangat dan kinerja Polresta Bengkulu dan jajaran. “Tentunya penghargaan ini menjadi penyemanagt dan akan terus kita meningkatkan upaya pelayanan, perlindungan, dan pengayoman kepada masyarakat,” kata kombes pol. Aris.Luar Biasa! Tim Polresta Bengkulu Terima Penghargaan Pemkot
Selasa 31-01-2023,20:08 WIB
Reporter : Ronald
Editor : lay
Tags : #tim merah putih macan gading
#polsek kampung melayu
#pemerintah kota bengkulu
#pembunuhan
#kapolresta bengkulu
Kategori :
Terkait
Sabtu 20-12-2025,21:01 WIB
Pedagang Kaki Lima di Area Smart City Disisiri Pemerintah Kota Bengkulu
Rabu 28-05-2025,00:30 WIB
Penataan Kawasan Pantai Panjang, Walikota Dibackup Kapolresta Bengkulu
Sabtu 26-04-2025,13:29 WIB
Anggota DPR RI Derta Rohidin Kunjungi Rumah Korban Pembunuhan Arjuna dan Abiyu
Jumat 28-03-2025,18:01 WIB
Pengurus Masjid At-Taqwa Jembatan Kecil Hibahkan Masjid Lamanya ke Pemerintah Kota Bengkulu
Selasa 04-03-2025,21:04 WIB
Polresta Bengkulu Sita Barang Bukti Uang Rp 284 Juta Kasus Study Tour Mahasiswa Unihaz
Terpopuler
Kamis 22-01-2026,08:45 WIB
PN Jakarta Barat Tolak Gugatan Ketua DPRD Bengkulu Terkait PAW Pimpinan DPRD
Kamis 22-01-2026,08:40 WIB
Dongkrak Kesejahteraan Pedagang, Penataan Kawasan Belungguk Point Berbuah Manis
Kamis 22-01-2026,08:17 WIB
Walikota Bengkulu Imbau Masyarakat Aktifkan Lagi Gotong Royong Kebersihan Lingkungan
Kamis 22-01-2026,14:20 WIB
Saat Magang, Mahasiswa Unived Ikut Sukseskan MPLS di SMPN 12 Kota Bengkulu
Kamis 22-01-2026,20:37 WIB
Simpang 4 Dehasen Rawan Kecelakaan Lalu Lintas, Pengemudi Sering Terobos Lampu Merah
Terkini
Kamis 22-01-2026,21:09 WIB
Mardensi Deklarasikan Kesiapan Maju Menjadi Ketua DPD Golkar Kota Bengkulu
Kamis 22-01-2026,20:37 WIB
Simpang 4 Dehasen Rawan Kecelakaan Lalu Lintas, Pengemudi Sering Terobos Lampu Merah
Kamis 22-01-2026,20:26 WIB
Konferensi Kerja Provinsi, PGRI Bengkulu Perkuat Organisasi dan Perjuangkan Nasib Guru
Kamis 22-01-2026,20:19 WIB
Pemprov Bengkulu dan Pelaku Usaha Sepakati Batas Muatan Kendaraan
Kamis 22-01-2026,20:15 WIB