BENTENG, RADARBENGKULUONLINE.COM - Kelompok Peduli Bunga Rafflesia (KPBR) Benteng kerap melakukan penjagaan terhadap kuntum bunga Rafflesia Arnoldi yang mekar di Cagar Alam Taba Penanjung.
"Kalau bunganya mekar anggota KPBR Benteng memasang pagar kayu dan melakukan penjagaan dari pagi hingga sore agar bunga ini tidak dicuri," beber salah seorang anggota KPBR Benteng, Zulkifli (37). Dijelaskannya, penjagaan terhadap bunga langka dan dilindungi itu perlu dilakukan, sebab dari pengalaman pengrusakan terhadap bunga Rafflesia kerap terjadi. BACA JUGA:Wajar Peminatnya Banyak, Ternyata Segini Daftar Gaji Anggota KPU Provinsi Seperti, ada oknum jahil yang memotong batang tumbuhan inang Rafflesia tersebut. Sementara itu, menurutnya, bunga Rafflesia sering mekar di dalam Cagar Alam tersebut, tapi sejauh ini tidak ada penjagaan dari pihak-pihak terkait. Padahal aksi pencurian bonggol atau calon bunga juga sering terjadi karena mudahnya akses memasuki kawasan konservasi itu. BACA JUGA:Beri Apresiasi, Sekda Bengkulu Utara Buka Acara Darul Fikri Expo 2023 Ditambahkan, penjagaan terhadap bunga langka dan dilindungi itu sangat diperlukan, sebab kesadaran masyarakat untuk menjaga itu tergolong masih relatif rendah. "Alhasil, kerap terjadi pengrusakan, apalagi mereka melihat tidak ada dampaknya bagi perekonomian mereka," jelasnya. Sementara itu, campur tangan pemerintah sangat diperlukan untuk melindungi puspa langka tersebut dari tangan jahil. BACA JUGA:Luar Biasa, Masyarakat Wonoharjo Swadaya Perbaiki Jembatan Selaku pecinta Rafflesia, dia ingin Pemerintah Daerah ikut melestarikan dan menjadikan bunga Rafflesia Arnoldi sebagai icon wisata yang utama untuk dipasarkan lebih luas lagi.Masih Rendah, Kesadaran Masyarakat Menjaga Kuntum Puspa Langka Sedang Mekar
Senin 20-02-2023,20:43 WIB
Reporter : Agus
Editor : Yar Azza
Tags : #zulkifli (37)
#pengrusakan terhadap bunga rafflesia kerap terjadi
#pencurian bonggol
#memotong batang tumbuhan inang rafflesia
#kelompok peduli bunga rafflesia
#jaga kuntum bunga rafflesia arnoldi mekar
#calon bunga
#benteng
#anggota kpbr benteng
Kategori :
Terkait
Kamis 21-11-2024,04:00 WIB
Dinas Pertanian Benteng Siapkan Ratusan Dosis Vaksin Gratis Untuk Hewan Peliharaan
Senin 30-10-2023,06:00 WIB
Siswi MAN IC Benteng Wakili Bengkulu dalam Ajang Inisiator Muda Moderasi Beragama
Kamis 26-10-2023,04:00 WIB
Tingkatkan Prestasi, Dinas Pemuda dan Olahraga Benteng Gelar Penataran dan TOT Pencak Silat
Senin 09-10-2023,05:00 WIB
Antusias, Polda Bengkulu Gelar Penyuluhan di Ponpes Al Hasanah Benteng
Selasa 19-09-2023,06:01 WIB
PJ Bupati : Pers Pilar Keempat Demokrasi, Ketua PWI Benteng Siap Mengemban Tugas Sesuai Amanah
Terpopuler
Sabtu 23-11-2024,18:03 WIB
Dempo Jemput Kemenangan untuk Rohidin-Meriani di Pilgub Bengkulu 2024
Sabtu 23-11-2024,09:04 WIB
MSCI Rilis Hasil Survei Calon Walikota Bengkulu Tahun 2024
Sabtu 23-11-2024,11:57 WIB
Toyota Fortuner Diesel vs Mitsubishi Pajero Sport Bensin: Mobil Mana yang Lebih Menguntungkan?
Sabtu 23-11-2024,08:59 WIB
Kader PPP Provinsi Bengkulu Protes dan Ajukan Mosi Tidak Percaya ke Pengurus
Sabtu 23-11-2024,14:30 WIB
Honda Jazz vs Toyota Vios: Persaingan Mobil Kecil untuk Kemudahan Parkir dan Manuver di Jalan Kota
Terkini
Minggu 24-11-2024,05:00 WIB
Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
Minggu 24-11-2024,04:00 WIB
Komisi II DPRD Bengkulu Selatan Dukung Penuh Program RADKSB
Minggu 24-11-2024,03:00 WIB
Bengkulu Utara Gelar Deseminasi Audit Kasus Stunting 2024
Minggu 24-11-2024,02:00 WIB
Bawaslu Bengkulu Selatan Akan Tertibkan Alat Peraga Kampanye
Minggu 24-11-2024,01:00 WIB