BATIK NAU, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - 30 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) menerima Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) Desa Air Lakok, Kecamatan Batik Nau, Kabupaten Bengkulu Utara tahun anggaran 2023.
BACA JUGA:Lebaran, Warga Binaan Diperbolehkan Tatap Muka Dengan Pengunjung Penyaluran ini merupakan tahap pertama diperuntukan bulan Januari, Februari dan Maret 2023 sebesar Rp. 900.000,- masing-masing KPM. BACA JUGA:Sudah Meninggal, Bocah Tenggelam Ditemukan dengan Jarak Empat Mil Laut dari Tempat Kejadian Penyaluran BLT DD ini dilakukan oleh Kades Junaidi, BPD, Camat Batik Nau Sabani, SH. Acara in i berjalan tertib, lancar dan sukses. BACA JUGA:2023, Tabut Bengkulu Dikonsep Lebih Meriah, Libatkan Provinsi dan Negara Luar Kades Junaidi mengatakan, 30 KPM BLT DD ini merupakan kesepakatan bersama dalam Musyawarah Desa Khusus (Musdessus) bersama jajaran Pemdes dan BPD serta diketahui pihak Kecamatan. BACA JUGA:Bupati Mian Hadiri Sosialisasi FKP, Registrasi Sosial Ekonomi, Sensus Pertanian 2023 "30 KPM ini sesuai dengan kriteria yang ada. Ini juga penetapan penerima manfaat melalui Musdessus," jelas Junaidi. BACA JUGA:Mobnas Boleh Untuk Mudik, Tapi Syaratnya..... Sementara itu, Camat Batik Nau Sabani, SH mengimbau kepada penerima manfaat BLT DD agar menggunakan uang bantuan sesuai peruntukannya. Jangan untuk foya-foya. BACA JUGA: Bantuan Pangan Sasar 38 Ribu KPM di Bengkulu Dilepaskan Bupati Mian "Gunakanlah uang bantuan untuk kebutuhan pokok sehari-hari, jangan digunakan untuk foya-foya," tegas Camat. BACA JUGA: Dispora Seluma Ajukan Proposal Pembangunan Pariwisata Lubuk Resam ke BIAlhamdulillah, 30 KPM Air Lakok Nikmati BLT DD
Selasa 11-04-2023,03:38 WIB
Reporter : Berlian
Editor : Yar Azza
Tags : #tahun anggaran 2023
#penerima manfaat blt dd
#menerima bantuan langsung tunai dana desa (blt dd)
#kecamatan batik nau
#kades junaidi mengatakan
#desa air lakok
#dalam musyawarah desa khusus
#camat batik nau sabani
#agar menggunakan uang bantuan sesuai peruntukannya
#30 kpm blt dd ini merupakan kesepakatan bersama
#30 keluarga penerima manfaat (kpm)
Kategori :
Terkait
Senin 07-04-2025,02:00 WIB
Memprihatinkan, Warga Kecamatan Batik Nau Berharap Jembatan Penghubung Diperbaiki
Minggu 02-03-2025,01:00 WIB
Masyarakat Antusias, Masjid Al Mukminin Desa Air Lakok Mulai Tarawih
Jumat 05-07-2024,03:00 WIB
12 Orang Kades di Kecamatan Batik Nau Bersyukur, Terima SK Perpanjangan Masa Jabatan
Rabu 26-06-2024,02:00 WIB
Ini Hasilnya, PPS dan Pantarlih Desa Air Lakok Verfak dan Coklit Cagub Dempo dan Cawagub Ahmad Kanedi
Selasa 25-06-2024,01:00 WIB
36 Orang Pantarlih Kecamatan Batik Nau Siap Bekerja
Terpopuler
Senin 07-04-2025,11:26 WIB
Alur Pelabuhan Pulau Baai Bengkulu Siap Dilalui Kapal pada 8 April 2025
Senin 07-04-2025,20:17 WIB
8 Rumah Ludes Terbakar di Kelurahan Sumur Meleleh Kota Bengkulu
Senin 07-04-2025,11:31 WIB
Harga Cabai Merah di Pasar Panorama Bengkulu Murah, Tapi Pembeli Masih Sepi
Senin 07-04-2025,11:18 WIB
Gubernur Bengkulu Helmi Hasan, Perbaikan Jalan dan Revitalisasi Pelabuhan Sejalan
Terkini
Selasa 08-04-2025,03:00 WIB
Petani Sawit di Bengkulu Tengah Minta Gubernur Bengkulu Lakukan Intervensi
Selasa 08-04-2025,02:03 WIB
Unit Kerja Keimigrasian Bengkulu Utara Bakal Naik Kelas jadi Kantor Imigrasi
Selasa 08-04-2025,01:00 WIB
Kota Bengkulu Siap Mengimplementasikan Ijazah Elektronik
Selasa 08-04-2025,00:05 WIB
Segera Direnovasi, Rancangan Pasar Barukoto Sudah Selesai
Senin 07-04-2025,20:17 WIB