MANNA, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Bupati Bengkulu Selatan Gusnan Mulyadi,SE MM menerima kunjungan dari Manager ULP PLN Manna, Yossa Perdana.
BACA JUGA:Menyingkap Tambo Suku Rejang di Provinsi Bengkulu (10) - Rejang Sawah Bertekuk Lutut Sang manager menyampaikan keluhan bahwa di Bengkulu Selatan masih banyak masyarakat menunggak pembayaran listrik. Untuk itu dia meminta bayarlah tagihan listrik tepat waktu untuk mendapatkan pelayanan yang maksimal. BACA JUGA:Kader Posyandu Menunggu Turunnya BLT Kasus Stunting di Teramang Jaya "Bahkan dari data yang kita terima, ada salah seorang Kepala Desa yang berada di Kecamatan Pino Raya yang menunggak. Inikan memalukan. Padahal, listrik dia yang pakai dan dimanfaatkan. Saya rasa ini merupakan kesalahan besar dan secara moril hal ini tidak benar,"ucap Gusnan Sabtu(20/06). BACA JUGA:Kwarnas Gerakan Pramuka Puji Kwarda 07 Bengkulu Untuk itu, sebagai Pemerintah Daerah, pihaknya meminta kepada seluruh masyarakat tanpa terkecuali untuk melakukan pembayaran tepat waktu. Untuk mendapatkan pelayanan listrik yang baik, maka dari itu jasa yang sudah diberikan oleh PLN harus dibayar. Karena, hal ini saling membutuhkan. BACA JUGA:Warga Serangai Selamatkan Ikan Paus Yang Terdampar Nantinya, apabila terjadi tunggakan, jangan pernah masyarakat menyalahkan pihak PLN apabila arus listrik yang ada di rumahnya diputuskan. Oleh pihak PLN, itu adalah aturannya sudah menikmati tidak mau bayar. "Apabila hal ini benar terjadi pemutusan aliran listrik, maka tanyakan kepada diri kita sendiri mengapa sampai terputus. Untuk itu saya ingatkan kembali, bayarlah tagihan listrik tepat waktu. Karena, listrik merupakan kebutuhan kita,"pungkas Gusnan.Manager ULP PLN Manna Temui Bupati Gusnan Mulyadi, Bayar Rekening Tepat Waktu
Minggu 11-06-2023,00:21 WIB
Reporter : Fahmi
Editor : Yar Azza
Tags : #viral
#update terbaru
#trending hari ini
#temui bupati gusnan mulyadi
#PLN
#pemutusan aliran listrik
#menunggak
#manager ulp pln manna
#manager menyampaikan keluhan
#listrik
#kepala desa
#info terkini
#info bengkulu
#gusnan mulyadi
#bupati gusnan mulyadi
#berita terkini
#berita terbaru
#bengkulu info
#banyak masyarakat menunggak
Kategori :
Terkait
Minggu 09-03-2025,04:00 WIB
Saat HUT Bengkulu Selatan ke 76, Gusnan Mulyadi Sampaikan Keberhasilannya Semasa Memimpin
Kamis 27-02-2025,20:47 WIB
Gusnan: Siapkan Pengganti Dirinya Untuk Menang Kembali di Pemilihan Suara Ulang
Kamis 27-02-2025,03:00 WIB
Bila Direstui, Didi Ruslan Siap Gantikan Gusnan Mulyadi Maju PSU Bengkulu Selatan
Rabu 26-02-2025,20:05 WIB
Gusnan Mulyadi Siap Memenangkan Pemungutan Suara Ulang Pemilihan Bupati Bengkulu Selatan
Selasa 25-02-2025,18:47 WIB
Gusnan Mulyadi Bisa Gugat Perdata KPU Bengkulu Selatan Tuntut Ganti Rugi dan Lapor DKPP
Terpopuler
Kamis 13-03-2025,21:54 WIB
Dua Orang Pelajar Meninggal Dunia, Laka Lantas Maut di Batik Nau
Jumat 14-03-2025,01:30 WIB
Ini Golongan Yang Tidak Akan Allah SWT Ampuni Dosanya dan Tidak Pula Diterima Puasanya
Jumat 14-03-2025,06:00 WIB
KPN Pemda Provinsi Bengkulu Diharapkan Terus Berkembang dan Memberikan Manfaat Besar Bagi Anggota
Terkini
Jumat 14-03-2025,06:00 WIB
KPN Pemda Provinsi Bengkulu Diharapkan Terus Berkembang dan Memberikan Manfaat Besar Bagi Anggota
Jumat 14-03-2025,05:08 WIB
Perkuat Ekonomi Daerah, Bank Indonesia Terus Dorong dan Tingkatkan Investasi di Bengkulu
Jumat 14-03-2025,05:00 WIB