Bupati Seluma Perkenalkan Kuliner Cucur Beringgit

Selasa 27-06-2023,00:01 WIB
Reporter : Wawan
Editor : Yar Azza

SELUMA, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Bupati Seluma, Erwin Octavian, SE didampingi Wakil Bupati, Drs. Gustianto Senin (26/6) meninjau kegiatan Memasak Kue Tradisional Cucur Beringgit.

Ini diiadakan dalam rangka Calender of Event Pemerintah Kabupaten Seluma di Desa Air Teras Kecamatan Talo. 

 

 

 

 

 

Kehadiran bupati didampingi Sekretaris Daerah Kabupaten Seluma, Forkompinda, Asisten dan Staf Ahli, Ketua GOW Kabupaten Seluma, seluruh Kepala OPD dilingkungan Pemerintah Kabupaten Seluma, Camat Talo, serta seluruh Kepala Desa se-Kecamatan Talo. 

BACA JUGA:Inilah Kisahnya Fatmawati dan Bung Karno di Bengkulu (1) - Anak Tunggal Keluarga Hassan Din – Siti Chadijah

 

 

 

 

 

Ketua Panitia, Drs Amri  M.Pd menyampaikan kegiatan tersebut bertujuan untuk memperkenalkan wisata kuliner cucur ringgit Desa Air Teras kepada masyarakat luas melalui Calender of Event Pemerintah Kabupaten Seluma tahun 2023. 

Kategori :