Berikut 5 Rekomendasi Hotel Termewah di Indonesia. Pernah Mencobanya?

Sabtu 02-12-2023,23:34 WIB
Reporter : Tim redaksi
Editor : lay

RADAR BENGKULU - Setiap orang memiliki gaya traveling sendiri, meskipun perjalanan dengan gaya yang lebih hemat dan cukup banyak digandrungi.

 

Beberapa orang tentu mempunyai referensi yang mengutamakan keamanan dan kenyamanan pelayanan yabg terbaik yang berkelas sehingga memilih untuk menginap di hotel mewah.

BACA JUGA:Ini 15 Daftar Nama Hotel di Jakarta, Lengkap Biaya Nginap Per 1 Malam

Berdasarkan sumber Traveloka, berikut rekomendasi hotel termewah di Indonesia

 

1. The Oberoi lombok

Hotel ini berada di kota Mataram , yang menjadi salah satu hotel termewah di Indonesia dengan pelayanan yang baik. Tentunya dengan pemandangan yang indah ,pantai yabg bersih dan tidak ramai menjadi salah satu daya tarik akomodasi mewah.

BACA JUGA:Cara Mendapatkan Promo BNI, Diskon Hotel dan Pesawat, Simak Penjelasannya Disini

2. Bali resort

Hotel ini berada di kawasan Uluwatu yang terkenal mewah juga elegan. Terlindungi ditengah hutan , tropis taman yang asri juga sisi pasir putih. Bali resort menawarkan suasana pendesaan khas bali yang tenang

 

3. Amanjiwo

Hotel mewah ini memiliki desain bangunan yang sangat unik. Hotel ini berbentuk candi Borobudur di Indonesia,ditambah dengan penggunaan batu batuan alam dan candi juga dikelilingi Dnegan Area persawahan. Tampak seperti istana mewah Nusantara

BACA JUGA:Bisnis Pertashop di Bengkulu Terpuruk dan Diambang Kebangkrutan, Ini Faktor Utamanya

Kategori :