6 Tempat Makan dan Sarapan Pagi di Prawirotaman Jogja, dari Menu Bule Hingga Soto

Rabu 06-03-2024,10:11 WIB
Reporter : Eka
Editor : Syariah muhammadin

 

RADAR BENGKULU - Makan merupakan fondasi sebelum memulai aktivitas sehari-hari. Selain bergizi, makanan uga harus enak untuk menciptakan mood yang baik.

Di Kota Yogyakarta, Anda bisa mencoba beberapa menu makan di Prawirotaman yang dikenal sebagai kampung asing.

Ada berbagai macam masakan tradisional hingga western food. Berikut saran sarapan untuk Anda coba.

BACA JUGA:7 Tempat Makan Paling populer di Pontianak Termasuk Warung Kopi Asiang

BACA JUGA:7 Tempat Makan di Lembang, Isi Perut Sebelum Liburan

1.ViaVia Jogja

Skor teratas dan banyaknya review positif di review Google membuat Anda tidak perlu ragu untuk mengunjungi ViaVia.

Tempat makan di prawirotaman Jogja ini luas dan bersih, pelanggannya tidak hanya warga lokal saja, tapi juga wisatawan mancanegara.

 Tentunya selain makanan Indonesia juga tersedia makanan Western dan Asia dengan harga mulai dari Rp 20 ribu saja. 

BACA JUGA:11 Tempat Sarapan Pagi di Bandung, Wajib Coba Roti Gempol Empuk dan Lezat

Hidangan yang tersedia mulai dari comfort food seperti nasi goreng, ayam jahe, dan nasi.

Cobalah juga berbagai jus yang bisa Anda pilih untuk kesehatan Anda, seperti pencerah siang hari dan vitamin C. 

Alamat: Jalan Prawirotama Nomor 30, Brontokusuman, Kapanewon Mergangsan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta

BACA JUGA:Murid SDN 134 Bengkulu Utara Meraih Juara O2SN Tingkat Kecamatan Batik Nau

Kategori :