8 Doa Pendek yang Pahalanya Sangat Luar Biasa, Termasuk Doa Penghapusan Segala dosa, Yuk Amalkan!!

Kamis 28-03-2024,07:19 WIB
Reporter : eka pertama sari
Editor : Syariah muhammadin

 

8. Setiap selepas sholat baca:

“Subhanallah” 33x

“Alhamdulillah” 33x

“Allahuakbar” 33x

“Laa ilaha illallahu wahdahu laa syarika lahu, lahul-mulku wa lahul-hamdu wa huwa ‘ala kulli syai`in qadir”

Segala dosamu akan terhapuskan, sekalipun sebanyak buih di lautan. (HR. Muslim)

Selain doa di atas, masih ada doa lain yang mudah diingat namun pahalanya luar biasa, yaitu:

Doa Penghapus Dosa

Allahumma anta rabbi la ilaha illa anta, khalaqtani wa ana abduka wa ana ‘ala ahdika wa wa’dika mastatha’tu, a’udzu bika min syarri ma shana’tu, abu’u laka bini’matika ‘alayya wa abu’u bidzanbi faghfirli fa innahu laa yaghfirudz dzunuba illa anta.

Artinya: “ Ya Allah, Engkau adalah lah Tuhanku, tiada tuhan selain Engkau yang telah menciptakan aku. Aku adalah hamba Mu dan aku berada di atas sumpahku dan janjiku pada-Mu semampuku. Aku berlindung kepada-Mu dari keburukan yang aku lakukan. Aku mengakui atas nikmat yang Engkau berikan kepadaku dan aku mengakui dosa (yang aku perbuat). Maka, maafkanlah aku. Sesungguhnya tidak ada yang bisa mengampuni dosa-dosa selain Engkau.”

Kategori :