Jangan Salah, Ini Loh Perbedaan Motor Listrik vs Sepeda Listrik, Mana yang Efisien untuk Mobilitas Kota?

Selasa 28-01-2025,13:26 WIB
Reporter : Tim redaksi
Editor : Syariah muhammadin

• Motor Listrik

 

Biaya operasional motor listrik sedikit lebih tinggi dibandingkan sepeda listrik, karena konsumsi daya yang lebih besar. Namun, untuk jarak tempuh yang panjang, motor listrik lebih efisien karena memiliki kapasitas baterai lebih besar.

 

• Sepeda Listrik

 

Sepeda listrik membutuhkan daya yang lebih kecil, sehingga biaya pengisian baterai lebih hemat. Kendaraan ini ideal untuk perjalanan pendek, seperti ke kantor atau tempat belanja.

 

3. Kenyamanan dan Fleksibilitas

 

• Motor Listrik

 

Dengan desain ergonomis dan fitur modern seperti keyless dan layar digital, motor listrik menawarkan kenyamanan maksimal. Namun, ukurannya yang lebih besar kurang fleksibel di jalan sempit atau area dengan parkir terbatas.

 

• Sepeda Listrik

 

Kategori :