Bupati Mian Kunjungi Menteri Koperasi dan UKM
radarbengkuluonline.com, ARGA MAKMUR - Bupati Bengkulu Utara, Ir H Mian di dampingin Ketua DPRD Mukomuko menyampaikan usulan ke Menteri Koperasi dan UKM, Drs. Teten Masduki, terkait usulan program Integrasi sawit-sapi menggunakan dana bergulir dari Lembaga Pengelola Dana Bergulir (LPDB) di Kemenkop dan UKM, Kuningan Jakarta Selatan, Jumat (24/12/2021).
Bupati Bengkulu Utara, Ir. H. mian mengatakan pengembangan program integrasi kelapa sawit dengan sapi di Bengkulu Utara mempunyai peluang dan potensi sangat prospektif. Apalagi jika ditinjau dari aspek luasan tanaman kelapa sawit dan permintaan, kebutuhan serta ketersediaan sapi yang terus meningkat. SILAHKAN BACA: Ini Dia Orang Bengkulu Yang Tersangkut Namanya di Jalan (19)
“Tentu kegiatan ini sangat terbuka bagi masyarakat guna peningkatan kesejahteraan,” kata Bupati BU Mian. Menurut Bupati Mian, ketersediaan pakan sapi melalui sinergi dengan kebun sawit dan hasil samping proses pengolahan hasil kebun, serta pemanfaatan kotoran sapi secara maksimal, tentu mampu memberikan nilai ekonomi yang tinggi bagi masyarakat.
Berkesinambungan dengan hal tersebut Bupati BU Ir H Mian mengharapkan dalam mengembangkan sawit sapi guna meningkatkan populasi dan produktivitas ternak sapi potong guna mendukung swasembada protein nasional, tentunya mengharapkan terwujudnya pasar ternak di Kabupaten Bengkulu Utara. BACA INI DULU: Jembatan Talang Buai, Mukomuko Nyaris Putus
Pengusulan terwujudnya keberadaan pasar ternak sangat memiliki fungsi yang sangat strategis untuk meningkatkan penghasilan masyarakat berternak sehingga masyarakat tidak lagi repot menjualkan ternaknya. BACA JUGA: Tim Kepahiang Sejahtera Duduki Puncak Klasemen Sementara
“Dengan banyaknya jual beli ternak diharapkan semangat serta motivasi bagi peternak untuk terus mengembangkan ternaknya, terkait hal tersebut, saya juga meminta tewujudnya Pasar Ikan di Kawasan Minopolitan di Bengkulu Utara,” ujar Bupati Mian. (bri)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share: /*props */?> /*google ads */?> /*amp advernative */?>
- 1 Jadi Jutawan Modal 8 Induk Ayam, Pakan, Jamu dan Mesin Bikin Sendiri [Part 2]
- 2 Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
- 3 8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
- 4 KPU Bengkulu Sukses Distribusikan Logistik Pilkada Serentak 2024 ke Pulau Enggano
- 5 Apa Makna Pantun Pjs Bupati Mukomuko Saat Apel di Penghujung Masa Jabatan, Siap Maju Pilbup?
- 1 Jadi Jutawan Modal 8 Induk Ayam, Pakan, Jamu dan Mesin Bikin Sendiri [Part 2]
- 2 Curah Hujan Tinggi, BPBD Bengkulu Tengah Imbau Warga Waspada Bencana Alam
- 3 8 Tips Memilih Mobil Bekas yang Berkualitas: Hal yang Perlu Diperhatikan Saat Membeli Mobil Bekas
- 4 KPU Bengkulu Sukses Distribusikan Logistik Pilkada Serentak 2024 ke Pulau Enggano
- 5 Apa Makna Pantun Pjs Bupati Mukomuko Saat Apel di Penghujung Masa Jabatan, Siap Maju Pilbup?