Pidato Sapuan Dalam Rapat Paripurna Istimewa Hari Jadi ke-19 Kabupaten Mukomuko
radarbengkuluonline.com, MUKOMUKO - Bupati Mukomuko, H. Sapuan menyampaikan sambutan pada rapat paripurna istimewa hari jadi ke-19 Kabupaten Mukomuko. Ia mengatakan, tema HUT ke-19 Kabupaten Mukomuko yakni "Melalui Hari Jadi ke-19 Kabupaten Mukomuko Kita Bebaskan dari Covid-19, Bersinergi Untuk Perubahan Menuju Masyarakat Mukomuko Sehat dan Maju." Sejalan dengan tema tersebut, kata Sapuan, untuk mengikatkan efesiensi dan efektivitas pelaksanaan APBD ditengah pandemi serta kelesuan ekonomi nasional maupun global, Pemkab tetap dituntut mampu memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat. Maka yang menjadi prioritas Pemkab Mukomuko yaitu, penanganan Covid-19, khususnya capaian vaksinasi, meningkatkan pertumbuhan ekonomi, dan pemerataan pembangunan untuk kesejahteraan masyarakat. Hari Jadi Kabupaten Mukomuko ini hendaknya dimaknai sebagai perwujudan untuk introspeksi diri bagi semua pihak. Melihat apa yang telah dicapai, dan merencanakan pembangunan yang berkelanjutan. "Perjuangan dalam membangun Kabupaten Mukomuko masih membutuhkan karya bakti kita semua. Kita songsong kemajuan Mukomuko kedepan. Dirgahayu ke-19 Kabupaten Mukomuko tahun 2022," demikian Bupati. (sam)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber:
- Share: /*props */?> /*google ads */?> /*amp advernative */?>
- 1 Hasil Sementara Pilwakot Bengkulu, Dedy Wahyudi-Ronny Tobing Raih 43.276 suara, Dedy-Agy Raih 29.575 Suara
- 2 Derta Rohidin Ucapkan terimakasih Kepada Tim dan simpatisan, Optimis Romer Menang di Pilgub Bengkulu
- 3 Versi Quick Count LSI-Denny JA Helmi-Mian Unggul 56,18 Persen, Rohidin-Meriani 43, 82 Persen
- 4 Ini TPS Tempat Cabup dan Cawabup Mukomuko Nyoblos Poto Mereka Masing-Masing
- 5 Statmen Cawagub Bengkulu Meriani Ketika Nyoblos Didampingi Anggota DPD RI Elisa Ermasari
- 1 Hasil Sementara Pilwakot Bengkulu, Dedy Wahyudi-Ronny Tobing Raih 43.276 suara, Dedy-Agy Raih 29.575 Suara
- 2 Derta Rohidin Ucapkan terimakasih Kepada Tim dan simpatisan, Optimis Romer Menang di Pilgub Bengkulu
- 3 Versi Quick Count LSI-Denny JA Helmi-Mian Unggul 56,18 Persen, Rohidin-Meriani 43, 82 Persen
- 4 Ini TPS Tempat Cabup dan Cawabup Mukomuko Nyoblos Poto Mereka Masing-Masing
- 5 Statmen Cawagub Bengkulu Meriani Ketika Nyoblos Didampingi Anggota DPD RI Elisa Ermasari