Baru Tahu Ada Cerita Mistis Dibalik Seni Tari Soanggi Asal Papua

Baru Tahu Ada Cerita Mistis Dibalik Seni Tari Soanggi Asal Papua

Cerita mistis dibalik tarian Soanggi Papua -Ist-

 

Adapun iringan dari tarian ini ialah menggunakan alat musik tifa dan terompet kerang dan diiringi dengan nyanyian yang dilakukan oleh penari. 

 

Dibalik soanggi, jika telah diserang para suku akan segera mencari tahu soanggi yang sudah mencelakai sebagai upaya pencegahan, setelah ditemukan wanita tersebut akan dipaksa minum akar tuba, dipukul ataupun dibunuh.

BACA JUGA:Dibalik Nama Wisata Danau Dendam Tak Sudah Ternyata Ada Kisah Patah Hati Seorang Gadis?

Masyarakat percaya jika wanita soanggi empedunya akan menjadi dua dan harus dibuang agar tidak merasuki orang lain lagi.

 

Namun jika seseorang tersebut lambat mendapatkan pencegahan dan diserang hingga tewas ia akan menjelma menjadi kapes fane yang artinya arwah dari korban tersebut akan gentayangan bahkaan dapat mengancam nyawa orang lain yang berbeda. 

 

Gerakan tarian tersebut menggambarkan peperangan antara penduduk setempat dengan menggunakan senjata busur, anak panah, perisai dan parang untuk melawan seekor soanggi serta menyerupai aktivitas dukun untuk mengusir roh jahat.

BACA JUGA:Mengenang Sosok Cut Nyak Dien, Perempuan Tangguh Asal Aceh yang Ditakuti Penjajah

Tarian ini akan ditampilkan ketika ada seorang warga yang meninggal, bukan suatu pertunjukan umum atau untuk pentas seni.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: