Resep Bubur Kanji dan Ubi yang Enak dan Manis, Takjil Favorit Berbuka Puasa

Resep Bubur Kanji dan Ubi yang Enak dan Manis, Takjil Favorit Berbuka Puasa

Resep Bubur Kanji dan Ubi yang Enak dan Manis, Takjil Favorit Berbuka Puasa-Ist-

- secukupnya air biasa untuk membasahi tepung kanji (boleh pake air kapur kalo suka) 

Kuah santan:

- 750 ml santan agak kental dimasak bersama garam dan daun pandan

Cara membuat:

1. Kupas ubi, cuci bersih lalu potong dadu kecil-kecil. Sisihkan sambil direndam air supaya tidak menghitam.

2. Potong-potong gula merah biar cepat larut. Masak gula, pandan, garam dan air sampai mendidih dan gula larut.

BACA JUGA:Merinding! 3 Rekomendasi Film Horor Terbaik yang Bikin Kamu Susah Tidur

BACA JUGA:Peringatan Flu Burung H5N1 Dari Para Ilmuwan Bisa 100 Kali Lebih Buruk Dari Pandemi Covid

Saring lalu didihkan kembali masukan potongan ubi. Masak sampai ubinya empuk. 

3. Sementara itu siapkan tepung kanji, perciki dengan air, goyangkan wadah yg berisi tepung kanji, perciki lagi dengan air lalu goyangkan lagi wadahnya.

Lakukan berulang sampai tepung kanji terlihat lembab dan berbulir-bulir lalu remas pelan supaya butirannya tidak terlalu besar-besar. 

4. Setelah ubi empuk, masukan butiran tepung kanji sedikit demi sedikit dengan cara ditaburkan.

Jangan langsung diaduk supaya butiran tepung kanji gak hancur dan bergumpal. 

5. Masak sambil sesekali diaduk sampai mengental (sekitar 5 sampai 8 menitan). Matikan api. 

6. Saat masih panas bubur tidak terlalu kental dan butiran kanji masih sedikit terlihat putih-putih.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: