Ini Jadwalnya, Pemda Kaur Melaksanakan Safari Ramadhan

Ini Jadwalnya, Pemda Kaur Melaksanakan Safari Ramadhan

Bupati Kaur Gusril Pausi,S.Sos,M.AP dan Wakil Bupati Kaur Abdul Hamid,S.Pdi bersama pejabat Pemda Kaur-Hendri-radarbengkulu

Kemudian di  Masjid Al Iman Desa Pajar Bulan, Kecamatan Kaur Tengah dengan penceramah ustadz. Marpen Sory, M.HI.

Lalu,  Masjid At Taqwa Desa Tanjung Agung, Kecamatan Tetap dengan penceramah ustadz. Ahmad Jazuli.

   "Kegiatan safari Ramadhan selama enam hari ini akan  dihadiri Bupati dan Wakil Bupati Kaur beserta dengan pejabat di lingkungan Pemda Kaur," tutupnya. 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: