Juga Perjuangkan Nasib Guru Honorer SELUMA, RADARBENGKULUONLINE.COM - PGRI Seluma Selasa (18/10) menggelar Konferensi Kerja Kabupaten II di gedung PGRI Seluma. Dalam kesempatam itu, Ketua PGRI Kabupaten Seluma, Umardin S. Pd menyampaikan PGRI Seluma baru-baru ini dinobatkan sebagai PGRI terbaik kedua tingkat Provinsi Bengkulu untuk hal tertib administrasi. PGRI Kabupaten Seluma juga dalam waktu dekat mewacanakan mendirikan rumah singgah di gedung PGRI Kabupaten Seluma yang diperuntukkan bagi para guru yang jauh bertugas di pelosok. " Rencana kita akan mendirikan rumah singgah. Sehingga bagi para guru dari jauh, pelosok yang ingin menginap di Gedung PGRI Kabupaten Seluma ada tempatnya dan memudahkan guru-guru saat menyelesaikan administrasi di Kabupaten misalnya,” sampai Umardin, kemarin. BACA JUGA:Gubernur Rohidin Temui Menteri PPPA RI Demi Ini Ditambahkannya, pembangunan rumah singgah rencananya didanai dari sokongan dari seluruh anggota PGRI sebesar Rp 100 ribu. Sementara itu, Sekretaris PGRI Provinsi Bengkulu, Dimas Yanto dalam sambutannya P3K guru masih menjadi catatan masalah hingga kini, dan pihaknya meminta Bupati Seluma, Erwin Octavian agar dapat mengakomodir usulan tenaga honorer guru yang belum diangkat menjadi tenaga P3K Guru. BACA JUGA:Sampah Menumpuk di Stadion GOR Sawah Lebar Menyikapi hal tersebut Bupati Seluma Erwin Octavian SE meyakinkan tak hanya tenaga honorer guru yang kembali diusulkan menjadi tenaga P3K guru, namun tenaga kesehatan dan teknis pun turut diusulkan.
PGRI Seluma Wacanakan Bangun Rumah Singgah
Rabu 19-10-2022,06:44 WIB
Reporter : Wawan
Editor : Yar Azza
Kategori :
Terkait
Jumat 07-11-2025,00:05 WIB
PT Impian Bengkulu Indah Terus Bangun Hubungan Harmonis dengan Pemkot
Rabu 08-10-2025,00:05 WIB
Pemkot Bengkulu akan Bangun Taman Tabut di Tapak Paderi
Senin 25-08-2025,05:00 WIB
Pemprov Bengkulu Akhirnya Bangun Jalan Air Muring – Tanjung Harapan
Selasa 03-06-2025,01:30 WIB
Bupati Arie Ajak Masyarakat Bersatu Bangun Bengkulu Utara
Senin 05-05-2025,01:00 WIB
Pemdes Pal 30 Lais Bangun Lapangan Futsal
Terpopuler
Rabu 14-01-2026,18:58 WIB
Memilukan, Jasad Bayi Perempuan Ditemukan Dekat Aliran Sungai Padang Guci
Rabu 14-01-2026,20:55 WIB
Pemprov Bengkulu Matangkan Lahan Pembangunan Sekolah Rakyat di Sukarami
Rabu 14-01-2026,20:39 WIB
Kota Bengkulu Segera Gelar Seleksi Terbuka untuk 12 Jabatan Eselon II
Rabu 14-01-2026,17:12 WIB
Waka I DPRD Kota Bengkulu Ingatkan Satpol PP Tertibkan PKL Secara Humanis dan Adil
Rabu 14-01-2026,19:57 WIB
Bayar Pajak di Kota Bengkulu Kini Lebih Mudah Lewat Aplikasi
Terkini
Rabu 14-01-2026,21:15 WIB
Jalan di Pasar Panorama Makin Luas, Pedagang Mulai 'Bernapas' di Dalam Kios
Rabu 14-01-2026,20:55 WIB
Pemprov Bengkulu Matangkan Lahan Pembangunan Sekolah Rakyat di Sukarami
Rabu 14-01-2026,20:47 WIB
Kepala Disperindag Provinsi Bengkulu Kini Resmi Dijabat Desman Siboro
Rabu 14-01-2026,20:39 WIB
Kota Bengkulu Segera Gelar Seleksi Terbuka untuk 12 Jabatan Eselon II
Rabu 14-01-2026,20:31 WIB