Gubernur Rohidin Minta Tim Khusus Cari Penyebab Banjir di Hulu DAS Bengkulu

Senin 23-01-2023,21:32 WIB
Reporter : Raditya Farosta
Editor : Christ

 


Kedua; Melakukan peninjauan melalui tim khusus untuk mendeteksi penyebab banjir di hulu Daerah Aliran Sungai (DAS) Bengkulu.

 

 

Sehingga diketahui sejauh mana aktivitas pertambangan dan perkebunan itu betul-betul berdampak terhadap peritiwa banjir ini.

 



"Supaya nanti bisa kita lakukan evaluasi bersama bagaimana tanggung jawab dari masing-masing pihak, kemudian langkah-langkah strategis apa yang bisa diambil,".

 

 

Sehingga kejadian banjir ini ke depan bisa kita antisipasi di lokasi banjir di Desa Taba Terunjam, Kabupaten Benteng, Senin (23/01).
BACA JUGA:1000 Orang Bengkulu Dapat Bantuan Tabung Gas 3 Kg dan Uang Tunai Rp 1,2 juta

BACA JUGA:Warga Kota Siaga, Basarnas Evakuasi Puluhan Orang Terdampak Banjir di Benteng

 

 

Ketiga; Terhadap infrastruktur yang rusak, terutama jalan dan jembatan akibat banjir, kepada Bupati Benteng untuk berkoordinasi dengan pihak perusahaan yang ada.

 

 

Kategori :