MANNA, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Pemerintah Daerah Bengkulu Selatan melalui Dinas Ketahanan Pangan mengadakan Pasar Murah Era Gro yang nantinya diharapkan bisa menekan angka inflasi serta membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok dengan harga yang murah.
Bupati Bengkulu Selatan,Gusnan Mulyadi SE.MM mengatakan dengan adanya pasar murah Era Gro ini, penyalurannya bisa tepat sasaran yang mengarah kepada masyarakat yang memang benar - benar membutuhkan. Karena pasar murah Era Gro mampu mengurangi pengeluaran masyarakat dengan harga murah bisa mendapatkan beberapa kebutuhan pokok. "Kegiatan pasar murah ini bukan hanya dibulan puasa saja kita lakukan, tetapi sudah sering,yang menyasar kepada masyarakat yang ada di sebelas kecamatan,intinya kita tidak mau ada masyarakat yang kesulitan untuk memenuhi kebutuhan pokok sehari - hari,"papar Gusnan di Kecamatan Bunga Mas Rabu(05/04). Untuk kegiatan pasar murah Era Gro ini sudah dimulai pada Senin (3/04) yang nantinya sampai Jumat (14/04) mendatang,yang mana nantinya sebelas Kecamatan akan mendapatkan giliran untuk masyarakatnya mendapatkan bahan pokok dengan harga yang murah. Adapun yang disampaikan oleh Nurmalena ketua PKK Bengkulu Selatan,bahwa pasar murah ini sangat membantu,terutama kaum ibu - ibu yang dalam pikirannya bisa mencukupi kebutuhan keluarganya dengan keuangan yang ada. BACA JUGA:Dapil Selebar Kampung Melayu Bertambah Jadi 12 Kursi "Sebagai ketua PKK,kepada seluruh masyarakat jangan hanya mengandalkan pasar murah yang dilakukan oleh Pemerintah,kita juga bisa memenuhi kebutuhan hidup dengan memanfaatkan perkarangan rumah dengan bercocok tanam,sehingga kebutuhan tersebut tidak perlu kita beli,"pungkas Lena. BACA JUGA:Siapkan Anggaran Rp 1,8 M, Dua Jembatan Berlantai Kayu Diganti BesiPemda Bengkulu Selatan Buka Pasar Murah Era Gro
Rabu 05-04-2023,23:42 WIB
Reporter : Fahmi
Editor : Yar Azza
Tags : #pemerintah daerah bengkulu selatan
#membantu masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok
#gusnan mulyadi se.mm
#dinas ketahanan pangan
#diharapkan bisa menekan angka inflasi
#bupati bengkulu selatan
#bisa tepat sasaran
#adakan pasar murah era gro
Kategori :
Terkait
Jumat 18-10-2024,00:20 WIB
Dinas Ketahanan Pangan Seluma Luncurkan Kios Murah
Kamis 25-04-2024,04:00 WIB
Dinas Ketahanan Pangan Bengkulu Selatan Kembali Menggelar Pasar Murah
Kamis 07-03-2024,09:59 WIB
Dinas Ketahanan Pangan Seluma Gelar Gerakan Pangan Murah
Selasa 27-02-2024,05:00 WIB
Dinas Ketahanan Pangan Seluma akan Gelar Operasi Pasar, Ini Alasannya
Selasa 31-10-2023,08:00 WIB
Dinas Ketahanan Pangan Bengkulu Selatan Ambil Sampel Buah dan Sayur Pedagang
Terpopuler
Rabu 27-11-2024,12:54 WIB
Derta Rohidin Ucapkan terimakasih Kepada Tim dan simpatisan, Optimis Romer Menang di Pilgub Bengkulu
Rabu 27-11-2024,11:38 WIB
Statmen Cawagub Bengkulu Meriani Ketika Nyoblos Didampingi Anggota DPD RI Elisa Ermasari
Rabu 27-11-2024,12:40 WIB
Ini TPS Tempat Cabup dan Cawabup Mukomuko Nyoblos Poto Mereka Masing-Masing
Rabu 27-11-2024,13:37 WIB
Perbandingan Camper Van vs SUV: Mobil Jenis Apa yang Lebih Cocok untuk Liburan di Alam Terbuka?
Terkini
Kamis 28-11-2024,00:04 WIB
DPRD Kaur Gelar Rapat Paripurna Penyampaian Jawaban Eksekutif Atas Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi
Rabu 27-11-2024,21:35 WIB
Pemprov Bengkulu Mendapatkan Dana Sebesar USD 757.255 dari Green Climate Fund
Rabu 27-11-2024,21:09 WIB
Versi Quick Count LSI-Denny JA Helmi-Mian Unggul 56,18 Persen, Rohidin-Meriani 43, 82 Persen
Rabu 27-11-2024,17:19 WIB