BENGKULU, RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Saat ini para petani padi di Kota Bengkulu sedang berbunga-bunga hatinya.
BACA JUGA:INI DIA TIPS HIDUP SEHAT Terutama mereka yang memiliki areal persawahan di seputar Danau Dendam Tak Sudah, Kelurahan Surabaya, Dusun Besar, Panorama, Semarang, Tanjung Agung, Tanjung Jaya. Soalnya, padi mereka sudah ada yang menguning. BACA JUGA:Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kota Bengkulu Ada sebagian petani itu belum melakukan panen, walaupun padinya sudah terlihat menguning. Namun, ada juga yang sudah panen bersama keluarga. Dengan penuh tawa dan canda mereka tetap fokus mengetam padi yang menguning itu. Lalu membawa ke pondok yang ada di sawah mereka. BACA JUGA:Usai Sidak Proyek Normalisasi Sungai Rupat, Dewan Minta Utamakan Kualitas Jangan Seperti Proyek Kota Tuo Walaupun saya bukan sebagai seorang petani, namun saya juga ikut merasa senang, bangga petani kita sudah bisa menikmati hasil jerih payahnya selama ini. Dengan sudah nampak padinya yang menguning, setidaknya, hatinya sudah agak tenang. Dia sudah bisa panen, dan bisa membawa hasil panennya ke rumah masing-masing. Bisa untuk memenuhi kebutuhannya. Kemudian, mereka bisa fokus dengan pekerjaan yang lain. Saya ikut salut dengan para petani yang ada di seputaran Danau Dendam Tak Sudah itu. Walaupun ada kendala hama dan mahalnya harga pupuk, namun mereka masih mau bertani. Masih mau menanam lahan persawahannya itu. Apalagi di Kota Bengkulu saat ini banyak usaha lain yang bisa dilakukan untuk menutupi kebutuhan hidup sehari-hari, tapi mereka masih tetap bersawah. Apalagi kalau pemerintah ikut membantu mereka mengatasi hama dan pupuk, tentu, mereka akan senang. Mereka pasti tambah semangat untuk terus menanam padi. Sebab, dengan adanya bantuan pupuk, dan hama padi, itu bisa meringankan beban hidupnya. Bahkan, kalau bisa membantu pupuk, rasanya itu bisa mempercepat tingkat kesejahteraan hidupnya. Sekaligus, bisa membantu pemerintah dalam mengatasi masalah pangan. Memang diakui, selama ini pupuk itu selalu menjadi masalah bagi para petani. Akhirnya, dengan keterbatasan itu, mereka tidak sempurna dalam memberi pupuk atas tanaman padi mereka. Akhirnya, hasil panen mereka juga tidak menggembirakan. Ya, apa boleh buat, begitulah keadaannya. Mereka juga tidak mungkin merengek-rengek terus kepada pemerintah. BACA JUGA:Rute Yang Dilewati 1.778 JCH Bengkulu Disterilkan, Agar Lebih LancarAlangkah Senangnya Hati Melihat Petani Seputar Danau Dendam Tak Sudah Panen
Rabu 07-06-2023,15:21 WIB
Reporter : Yar Azza
Editor : Yar Azza
Tags : #tenang
#tanjung jaya
#tanjung agung
#surabaya
#sudah panen
#seputar danau dendam tak sudah
#semarang
#petani padi
#panorama
#menguning
#memenuhi kebutuhannya
#kota bengkulu
#berbunga-bunga hatinya
#ada belum panen
Kategori :
Terkait
Rabu 07-01-2026,20:20 WIB
Kota Bengkulu dan Kejari Inisiasi Pidana Kerja Sosial bagi Pelanggar Ringan
Rabu 07-01-2026,08:08 WIB
Pemkot dan REI Bengkulu Satu Suara: Pembangunan Perumahan Harus Nyaman dan Layak
Selasa 06-01-2026,20:24 WIB
Kota Bengkulu Fokus Penguatan Infrastruktur, Estetika Kota dan Kepedulian Sosial
Selasa 06-01-2026,20:12 WIB
Razia Besar-besaran, Satpol PP Kota Bengkulu Segel Warung Remang-Remang Berkedok Gudang
Selasa 06-01-2026,20:00 WIB
Masyarakat Kota Bengkulu Minta Proyek Pintu Air Penanggulangan Banjir Segera Dirampungkan
Terpopuler
Rabu 07-01-2026,20:33 WIB
Pemkot Bengkulu Alokasikan Dana Rp 200 Miliar untuk Perbaikan Jalan di Tahun 2026
Rabu 07-01-2026,18:38 WIB
Maduro Ditangkap Pasukan AS: Presiden Aktif Digulingkan, Dunia Masuk Babak Baru Chaos Global
Rabu 07-01-2026,19:46 WIB
Walikota Bengkulu Terima Kunjungan Kepala Kantor Imigrasi
Rabu 07-01-2026,20:20 WIB
Kota Bengkulu dan Kejari Inisiasi Pidana Kerja Sosial bagi Pelanggar Ringan
Terkini
Rabu 07-01-2026,20:33 WIB
Pemkot Bengkulu Alokasikan Dana Rp 200 Miliar untuk Perbaikan Jalan di Tahun 2026
Rabu 07-01-2026,20:28 WIB
Provinsi Bengkulu Bersinergi Wujudkan Kemandirian Pangan Nasional
Rabu 07-01-2026,20:20 WIB
Kota Bengkulu dan Kejari Inisiasi Pidana Kerja Sosial bagi Pelanggar Ringan
Rabu 07-01-2026,20:09 WIB
Walikota Bengkulu Berikan Cahaya Harapan kepada Ibu Asma
Rabu 07-01-2026,20:02 WIB