RADARBENGKULU.DISWAY.ID - Prestasi membanggakan kembali ditorehkan siswa-siswi Yayasan Ja-alHaq, Provinsi Bengkulu.
Kali ini siswa Madrasah Tsanawiyah (MTs) kelas IX yang bernama Achmad Fahrullah dan siswa Madrasah Aliyah (MA) kelas XI yang bernama Faiza Syakira R terpilih pada Grand Final Madrasah Fest tanggal 10-13 Agustus 2023 di Hotel Atria Gading Serpong Banten, Provinsi Banten memperebutkan Piala Kementerian Agama RI dengan guru pendamping M.Sholeh. BACA JUGA: Keutamaan Laailaha Illa Anta Subhanaka Inni Kuntu MinadzolimiinaArahan dari Kepala Bidang Penmad, Drs. H. Hamdani,.M.Pd-Adam-radarbengkulu.disway.id
Achmad Fachrullah memohon doa dan dukungannya.-Adam-radarbengkulu.disway.id "Mohon doa dan dukungannya. Semoga kedua siswa ini memperoleh hasil yang terbaik di lomba itu," jelas Siti Shokibatul Azizah. Untuk diketahui, Achmad Fahrullah mengikuti lomba Reading Islamic Turats tingkat MTs. Sedangkan Faiza Syakira R turun pada lomba Reading Islamic Turats tingkat MA. BACA JUGA:Membuka Pintu Kehidupan Yang Berkah Kepala Bidang Penmad Drs. H. Hamdani, M.Pd mewakili Kakanwil Kemenag Provinsi saat pelepasan tim kontingen Bengkulu mengucapkan semoga dapat berprestasi di tingkat nasional dan mengharumkan nama Provinsi Bengkulu.(*)