7 Tempat Wisata Petik Apel Malang di Kota Batu, Segini Harga Tiket Masuknya

Senin 05-02-2024,18:30 WIB
Reporter : Eka pertama sari
Editor : Syariah muhammadin

 

RADAR BENGKULU - Wisata petik apel malang di Kota Batu, Jawa Timur bisa menjadi destinasi wisata menarik saat musim liburan.

Kota Batu, Kota Malang dan Kabupaten Malang atau Malang Raya terkenal dengan produksi apel lokalnya.

BACA JUGA:10 Tempat Kuliner Terkenal di Batu Malang, Cita Rasa Legendaris. Wajib Cobain!

Lantas, apa saja rekomendasi wisata petik apel di Malang?

Berikut informasinya diktuip dari berbagai sumber;

1.Kusuma AgrowisataKusuma 

Agrowisata merupakan salah satu pionir agrowisata di Indonesia yang didirikan pada tahun 1991.

BACA JUGA:5 Wisata Populer di Malang, Menarik Dikunjungi Saat Akhir Pekan

Terletak di Jalan Abdul Gani Atas Batu, tempat wisata petik apel Malang ini menawarkan wisata kebun apel, jambu biji, buah-buahan dan jeruk. stroberi dan budidaya perairan bebas pestisida.

Seperti dilansir akun Instagram @agrowisata, harga tiket masuk petik apel Malang Kusuma Agrowisata dibagi menjadi tiga paket.

BACA JUGA:Satu Lagi Smartphone Terbaik dari Samsung, Iya Galaxy Z Fold 5 Terbaru, Cek Harganya Yuk

Biaya masuk ini dihitung per orang dan berlaku untuk semua pengunjung yang berusia di atas 3 tahun.

Berikut daftar harga paket wisata Kusuma Agrowisata;

 Paket 1 (petik 2 jambu, petik 3 jeruk atau 2 buah naga, farming, welcome drink, De tjangkul, dan waterpark): Rp65.000.

Kategori :