900 Anggota ISEI Sambut Presiden Jokowi di Bengkulu

900 Anggota ISEI Sambut Presiden Jokowi di Bengkulu

--

RADARBENGKULU,DISWAY.ID  - Ketua ISEI Bengkulu dan Koordinator ISEI Wilayah Barat Dr. Retno Agustina Ekaputri, S.E., M.Sc mengatakan September 2023 ini akan ada 600 sd 900 peserta anggota ISEI berasal dari dalam dan luar negeri. "Nanti akan ada 600 sd 900 peserta berasal dari dalam dan luar negeri. Para ekonom nasional dan dunia akan kumpul di Bengkulu. Ini adalah moment tepat untuk kita dalam mendongkrak potensi destinasi ekonomi daerah," katanya. 

 

 

Para ekonom nasional dan dunia akan kumpul di Bengkulu. Ini adalah moment tepat untuk kita dalam mendongkrak potensi destinasi ekonomi daerah. Tujuan ISEI adalah sebagai wadah strategis mengidentifikasi potensi dan peluang ekonomi. 

BACA JUGA:Warga Mukomuko Jadi Peminjam KUR Terbanyak di Provinsi Bengkulu

 

 

Bengkulu akan menjadi tuan rumah event Sidang Pleno ISEI (Ikatan Sarjana  Ekonomi Indonesia) ISEI XIII pada 4 dan 5 September 2023 dan direncanakan dan dijadwalkan ISEI akan dibuka langsung oleh Presiden RI Joko Widodo. 

 

 

Pleno tersebut akan merumuskan rekomendasi kebijakan yang berkelanjutan untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi daerah.Tema ISEI 2023 di Bengkulu pada 4 dan 5 September 2023 mendatang adalah Sinergi dan Kolaborasi Menuju Ekonomi Tangguh dan Berkelanjutan Event ISEI di Bengkulu nanti akan diisi dengan beragam kegiatan.

BACA JUGA:Ini Kriteria Guru Honorer Yang Dapat Insentif Rp250.000 Perbulan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: