Pemprov Warning RPK Jangan Jual Beras Diatas Harga Eceran Tetap

Pemprov Warning RPK Jangan Jual Beras Diatas Harga Eceran Tetap

Satgas Pangan Bengkulu Selatan sedang melakukan pengecekan stok beras di Bulog dan langsung melihat pendistribusian disalah titik di Kecamatan Pasar Manna -Fahmi-radarbengkulu.disway.id

Kemudian dia mengatakan untuk menjaga harga beras tetap stabil, pihaknya mengintruksikan melalui Bulog agar para RPK mendistribusikan beras yang, jangan sampai beras tersebut disambut untuk memanfaatkan situasi agar mendapatkan keuntungan yang tinggi. Untuk menjaga hal ini satgas pangan yang didalamnya tergabung pihak Polda Bengkulu akan melakukan operasi pasar.

 

“saat ini sudah mulai dilakukan operasi pasar oleh satgas pangan untuk memastikan beras tersedia di pasar,” ujarnya.

BACA JUGA:Cie, Setelah Ditegur Bupati Seluma, Dinas Ketahanan Pangan Gelar OP Beras Murah

Lebih lanjut Nandar menyampaikan, dengan situasi naiknya harga beras ini berdampak tingginya inflasi di Provinsi Bengkulu pada beberapa bulan terakhir ini. Sehingga ia mengingatkan kepada RPK untuk tidak memainkan harga, jika hal ini terjadi maka RPK tersebut akan dikenakan sanksi tegas.

 

“dampak harga beras ini, kita terjadi inflasi. Maka kita imbau untuk pengecer tidak memainkan harga. Kalau terjadi nanti tentu aka ada sanksi dari pihak bulog,” tutupnya (wij)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: