4 Cara Ampuh Lindungi Smartphone dari Pencurian, Pasang Pengaman HP
Lindungi smartphone dari pencuri-Ist-
BACA JUGA:Xiaomi Bakal Luncurkan Hp Canggih Lagi, Hem Bikin Penasaran Aja
Ada 3 hal yang bisa anda lakukan dengan Di fitur Android Device Manager ada tiga hal yang harus diperhatikan.
a. Ring
Opsi Ring ini bisa membunyikan smartphone anda dengan volume paling keras. Smartphone akan tetap berbunyi walaupun mode Silent.
BACA JUGA:Pusing Dengan Iklan di Hp Android Anda? Coba Hilangkan Iklan Itu Dengan Cara Ini
b. Lock
setelah membunyikannya, langkah selanjutnya lakukan Lock. Lock ini adalah mengunci smartphone dengan password.
c. Erase
Langkah ketiga ini kalian bisa menghapus seluruh data yang ada di HP kalian.
Untuk melakukan ketiga hal itu, pastika Android kalian menghidupkan deteksi lokasi dan juga mobile data, agar fitur diatas bisa kalian lakukan.
4. Smart Lockscreen Protector
Fitur smart lockscreen protector ini bisa Mematikan fungsi Power Button walaupun belum memasukkan kode. Kelemahan fitur ini, kalian sulit melacak keberadaan HP kalian karena kondisinya tidak aktif.
Caranya, langsung hidupkan opsi “Enable lockscreen”. Dengan cara mudah itu, maka pencuri tidak dapat mematikan smartphone kalian tanpa membuka kode Androidnya.
Intinya kalian harus menjaga android dengan baik, jangan meletakkan HP kalian di semarang tempat. Ingat kejahatan bukan karena ada niat, melainkan ada kesempatan.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: