Sudah Tidak Tahan Lagi, Kades Kungkai Baru Seluma Mundur

Sudah Tidak Tahan Lagi, Kades Kungkai Baru Seluma Mundur

Kades Kungkai Baru, Kecamatan Air Periukan, Mahmudi-Wawan/IST-radarbengkulu

" Sekarang masih fokus penyembuhan dan harus istirahat total," sampaianya. 

BACA JUGA:Bawa Rombongan, Wabup Seluma Usulkan Pembangunan DAS ke Balai Wilayah Sumatera VII

 

Mahmudi mengaku sudah tidak kuat untuk menjalankan jabatan sebagaimana mestinya lantaran kondisi penyakitnya mengharuskan ia selalu menjalani pengobatan.

Dibagian lain, pihak Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Seluma, Provinsi Bengkulu, diawal bulan Januari tahun 2024 ini telah menerima surat permohonan pengajuan pengunduran diri Kepala Desa Kungkai Baru, Kecamatan Air Periukan Kabupaten Seluma. Pihaknya saat ini akan memintai klarifikasi terhadap Kades Kungkai Baru. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: radarbengkulu